Jowonews

Logo Jowonews Brown

Puluhan Hewan Kurban Terjangkiti, Kendal Diserang Skabies

KENDAL, Jowonews.com – Guna memastikan kondisi hewan kurban siap jual dan layak konsumsi, Dinas Pertanian, Peternakan, Perkebunan dan Kehutanan Kabupaten Kendal turun ke lapangan. Mereka melakukan pengecekan terhadap hewan kurban jelang Hari Raya Idul Adha, Senin (14/9). Seperti yang dilakukan di pasar hewan atau di tempat para pedagang yang menyediakan penjualan hewan kurban. Salah satunya di … Baca Selengkapnya

Pembatasan APK Kurangi Keramaian Pilkada

Semarang, Jowonews.com – Sejumlah elemen masyarakat menilai pembatasan iklan kampanye peserta pasangan calon dinilai kurang ramai. Pasalnya, Komisi Pemilihan Umum (KPU) Kota Semarang hanya Pemasangan APK berupa balihoukuran 4×6 meter itu dilakukan di 13 titik yang sudah disepakati dan ditentukan oleh KPU dan paslon. Dari 13 titik baliho akan dibagi dalam lima kawasan pemasangan. Dengan ketentuan … Baca Selengkapnya

16 Ribu PNS Pemprov Tak Bayar Pajak TPP

SEMARANG,Jowonews.com – Sebanyak 16.055 pegawai negeri sipil (PNS) Pemprov Jateng dipastikan tidak membayar pajak penghasilan dari tambahan penghasiilan pegawai (TPP) yang diterimanya setiap bulan. Pajak penghasilan dari TPP tersebut dibebankan kepada Anggaran Pendapatan dan Belanja Daerah (APBD) Jateng. Fakta itu sebagaimana tertuang dalam Peraturan Gubernur Jawa Tengah (Jateng) Nomor 9 tahun 2015 tentang Pemberian Tambahan … Baca Selengkapnya

Samsat di Kecamatan Dibuka Bulan Depan

Kantor Samsat Jateng. (Foto : IST)

SEMARANG, Jowonews.com –  Pemprov Jateng akan membuka kantor sistem administrasi manunggal satu atap (samsat) di tingkat kecamatan. Untuk realisasinya akan diawali dengan diuji coba secara bertahap di beberapa daerah pada Oktober 2015. Sebagai tahap awal, baru akan dilakukan di enam titik di Jateng. “Rencana akan ada enam daerah di Jateng yang menjadi ‘pilot project’ pendirian … Baca Selengkapnya