Jowonews

Logo Jowonews Brown

Diah Sebut Tiga Walikota Semarang Terima Aliran Kasda

SEMARANG, Jowonews.com – Dana Kas Daerah Pemerintah Kota Semarang sekitar Rp 21 miliar yang dibobol selama periode 2009 hingga 2015 diduga telah dibagi-bagikan ke oknum pejabat pemerintah daerah tersebut hingga ke wali kota. Hal tersebut diungkapkan Diah Ayu Kusumaningrum, tersangka kasus pembobolan dana kas daerah Pemerintah Kota Semarang saat diperiksa sebagai saksi dalam sidang dengan … Baca Selengkapnya

Jateng Butuh Tambahan 5.220 PNS

Ilustrasi PNS. (Foto : Antara)

SEMARANG,Jowonews.com – Berdasarkan Analisa Beban Kerja (ABK) yang sudah dituangkan Kementeri Pendayagunaan Aparatur Negara (Menpan), kebutuhan Pegawai Negeri Sipil (PNS) di Jateng mencapai 21.490. Sementara hingga Desember kemarin, tercatat baru ada 16.270 PNS di Jateng. “Artinya, butuh 5.220 PNS. Tapi hingga saat ini, belum ada instruksi dari Menpan mengenai kapan dilaksanakan pendaftaran CPNS,” jelas Pelaksana … Baca Selengkapnya

Karyawan IGN Tolak PHK

KENDAL, Jowonews.com—Kasus pemecatan massal seluruh karyawan PT Industri Gula Nusantara (IGN) masih berlanjut. Kemarin, para karyawan melakukan mediasi dengan menejemen perusahaan dengan difasilitasi Pemkab Kendal di ruang Operation Room (OR) Kantor Bupati Kendal. Para karyawan PT IGN Cepiring menyatakan menolak pemutusan hubungan kerja (PHK) yang dilakukan menejemen PT IGN. Pasalnya PHK dilakukan sepihak dan karyawan … Baca Selengkapnya

Penyaluran BOS Madrasah Harus Tepat Waktu

Logo BOS

SEMARANG,Jowonews.com—Pengelola dana Bantuan Operasional Sekolah (BOS) Madrasah Kemenang Jateng Akhmad Su’aidi mengatakan, BOS harus disalurkan tepat waktu. Apabila terjadi keterlambatan penerimaan dana BOS Madrasah di sekolah swasta di beberapa daerah dikarenakan adanya perubahan teknis. “Memang penyaluran sering berubah tiga kali dalam setahun,” katanya, Selasa (5/1). Dikatakan, secara teknis perpindahan penyelenggaraan dan penyaluran mulanya memang dilakukan … Baca Selengkapnya

Radio Siaran di Jateng Kurang Inovasi

SEMARANG, Jowonews.com – Konten siaran radio di Jawa Tengah selama ini masih kurang. Dari segi aspek siaran, program radio masih didominasi hiburan, sementara keragaman isi masih minim. “Selain itu, program yang mengangkat budaya lokal juga masih sedikit,” kata Tazkiyyatul Muthmainnah, Korbid Aduan dan Pengawasan Isi Siaran KPID Jateng dalam acara pembinaan terhadap semua radio di … Baca Selengkapnya

12 Tahun Kantor Kecamatan Kendal Selatan Mangkrak

KENDAL, Jowonews.com—Kantor Kecaman Kaliwungu Selatan (Kalsel) yang berada di Desa Magelung sudah 12 tahun mangkrak. Pasalnya, sejak pertama kali dibangun pada tahun 2004 sampai sekarang, bangunan yang menghabiskan anggaran APBD Kendal Rp 2,5 miliar tersebut belum pernah ditempati. Pantauan JPNN di lapangan, kondisi bangunan yang dibangun pada masa kepimpinan Bupati Hendy Boedoro itu sudah rusak … Baca Selengkapnya

9 Nelayan Jateng Gugat Permen KP 2 ke MA

SEMARANG,Jowonews.com – Polemik terkait dengan penerbitan Peraturan Menteri Kelautan dan Perikanan Nomor 2 Tahun 2015 tentang Penggunaan Alat Tangkap Pukat Heila (Cantrang) dan Pukat Tarik masih terus berlanjut. Kali ini sembilan nelayan asal Pati dan Rembang Jawa tengah resmi menggugat peraturan tersebut ke Mahkamah Agung (MA). Mereka ingin agar Permen tersebut dicabut karena diniali lebih … Baca Selengkapnya

Kejam, Ibu dan Anak Balita Dibakar Hidup-hidup

KENDAL, Jowonews.com—Air susu dibalas air tuba, pepatah itulah setidak yang dialami Winarni, 33, warga Dukuh Bleder Kecamatan Singorojo. Kebaikannya kepada sang keponakan Budi Supriyanti, 26 justu berujung pada luka bakar pada tubuhnya.  Ya, Winarni bersama anaknya Raina yang masih balita dibakar hidup-hidup oleh pelaku Budi dengan cara disiram bensin lalu disulut menggunakan korek api. Kini … Baca Selengkapnya