Jowonews

Logo Jowonews Brown

Tiga Anak Dipaksa Mengemis di Pasar Pagi Kota Tegal

TEGAL, Jowonews.com – Dibalik keramaian Pasar Pagi Blok A Kota Tegal, terdapat tiga anak kecil yang setiap hari mangkal di sekitar area eskalator lantai dua. Mereka berpakaian lusuh dan tidak sekolah. Keberadaan tiga bocah tersebut tentu menarik keprihatinan dari para pengunjung sebab, mereka dipaksa oleh orang tuanya untuk mengemis. Sejak pukul 10.00 WIB, tiga bocah … Baca Selengkapnya

Diduga Gelapkan Uang, Kontraktor Dilaporkan Penggelapan Rp 1 M

SEMARANG, Jowonews.com – Seorang kontraktor di Semarang dilaporkan ke Sentra Pelayanan Kepolisian Terpadu (SPKT) Polrestabes Semarang. Hal itu terkait dugaan penipuan atau penggelapan uang pembangunan ruang karaoke di Jalan Sompok Raya nomor 68, Semarang Selatan. Tak tanggung-tanggung nilai uang yang diduga dibawa kabur tersebut mencapai Rp 1 miliar. Terlapor dalam kasus ini adalah Fendi Suryo … Baca Selengkapnya

Perampok BMT Diduga Komplotan Lintas Daerah

SALATIGA, Jowonews.com – Jajaran Polres Salatiga secara intensif menyelidiki kasus perampokan di lembaga keuangan BMT Rama Dana di Jalan Lingkar Selatan ( JLS), Dukuh Pulutan, Kecamatan Sidorejo, Salatiga, Kamis (3/2) kemarin. Dari hasil olah TKP, para pelaku diduga orang yang sudah profesional dan merupakan komplotan lintas daerah. ”Mereka sudah profesional, mungkin sudah mempelajari (lokasi) dulu … Baca Selengkapnya

Sebagian Besar Perusahaan di Purbalingga Belum Melaksanakan CSR

SEMARANG, Jowonews.com – Setelah melakukan pemantauan melalui Kunjungan Kerja ke Purbalingga, Komisi E menemukan  sebagian besar perusahaan yang ada di Purbalingga belum melaksanakan Tanggung jawab Sosial Perusahaan atau Corporate Social Responsibility (CSR). Hal ini disampaikan Anggota Komisi E DPRD Jateng Karsono saat ditemui di ruang Komisi E DPRD Jateng, Kamis (4/2/2016). “Padahal CSR metupakan kewajiban dan tanggung jawab bagi … Baca Selengkapnya

Anies Baswedan Dukung Festival Kartini

  JEPARA, Jowonews.com– Dukungan terhadap Festival Kartini IV Tahun 2016 terus mengalir. Setelah Menteri Pemberdayaan Perempuan dan Perlindungan Anak, Yohana  Susana Yambise menyatakan akan mendukung beberapa kegiatan, kini Menteri Pendidikan dan Kebudayaan RI, Anies Baswedan menyatakan dukungannya.  Pada even Festival Kartini tersebut, atas persetujuan Gubernur Jawa Tengah, Ganjar Pranowo, akan dicanangkan Gerakan Pendidikan Pemberdayaan Perempuan Marjinal … Baca Selengkapnya

Rekruitmen THL Tidak Jelas, Komisi A Waspadai Pungli

KARANGANYAR, Jowonews.com– Rekrutmen Tenaga Harian Lepas (THL) di Pemkab Karanganyar tidak memiliki kejelasan dalam pengelolaanya. Hal itu diprediksi bakal banyak menimbulkan pungutan liar (Pungli). Selain itu Komisi A DPRD Karanganyar mendesak Pemkab Karanganyar segera melakukan pendataan dan memperjelas alur administrasi agar ada jelas garis administrasinya. Ketua Komisi A DPRD Karanganyar Bagus Selo mengatakan, selama ini THL … Baca Selengkapnya

Empat Tahun Siswa Belajar Lesehan, Malah Dibantu Gedung Perpustakaan

BATANG, Jowonews.com – Sarana dan prasarana pendidikan di Kabupaten Batang ternyata masih ada yang memprihatinkan. Seperti yang terjadi di SD Wonorojo, Desa/Kecamatan Reban, Kabupaten Batang. Ratusan siswa kelas 4, 5 dan 6 ternyata harus menuntu ilmu dengan lesehan alias tanpa ada kursi dan meja. Dan kejadian memprihatinkan ini sudah berlangsung selama empat tahun terakhir.  Proses … Baca Selengkapnya

Eksekutif-Legislatif tak Harmonis, Pembangunan di Salatiga Mandeg

SALATIGA, Jowonews.com – Hubungan eksekutif dan legislatif di Salatiga harus segera dicairkan. Pasalnya, buruknya relasi kedua lembaga itu diduga menjadi salah satu sebab mandegnya pembangunan di Salatiga selama ini. Hal itu diungkapkan Ketua Komite Nasional Pemuda Indonesia (KNPI) Salatiga, KH. Muh. Fauzi Arkhan,SAg,MAg k, Jumat (5/2). “Eksekutif punya program, mandeg di dewan, demikian pula sebaliknya dewan … Baca Selengkapnya