Jowonews

Logo Jowonews Brown

KPK Minta Polri Adil Tangani Pelaporan Agus Rahardjo

JAKARTA, Jowonews.com — Komisi Pemberantasan Korupsi (KPK) mempercayai Polri dapat menangani secara adil terkait adanya warga masyarakat yang melaporkan Ketua KPK Agus Rahardjo ke Bareskrim Polri. “Kami serahkan semua itu ke Polri karena kami percaya Polri akan menangani semua laporan secara ‘fair’,” kata Juru Bicara KPK Febri Diansyah di Jakarta, Kamis (5/10). Lebih lanjut, Febri … Baca Selengkapnya

Siswa Terdampak Gunung Agung Tetap Dapat BOS

DENPASAR, Jowonews.com — Semua siswa terdampak Gunung Agung yang berada di tempat pengungsian untuk jenjang pendidikan dari tingkat SD, SMP, SMA dan SMK di Karangasem, Bali, tetap mendapat dana bantuan operasional sekolah (BOS). Kepastian pencairan dana BOS itu berdasarka hasil Konsultasi Komisi IV DPRD Provinsi Bali dan Dinas Pendidikan (Disdik) Provinsi Bali dengan Kementerian Pendidikan … Baca Selengkapnya

Universitas Muria Kudus Bantu Kembangkan Batik Bakaran Pati

KUDUS, Jowonews.com – Universitas Muria Kudus (UMK), Jawa Tengah, siap membantu meningkatkan daya saing produk kerajinan Batik Bakaran Juwana, Kabupaten Pati melalui pemanfaatan teknologi. Menurut Ketua Program Pengabdian Masyarakat Iptek bagi Produk Unggulan Daerah (IbPUD) UMK Mukhamad Nurkamid di Kudus, Kamis (5/10), program IbPUD UMK rencananya berlangsung selama tiga tahun mulai tahun 2017 hingga 2019. … Baca Selengkapnya

Taman Borobudur Diresmikan di Museum Etnologi Vatikan

LONDON, Jowonews.com – Presiden Kegubernuran Vatikan Kardinal Giuseppe Bartello meresmikam Taman Borobudur (Borobudur Garden) yang ada di Museum Etnologi Vatikan. Peresmian itu disaksikan Deputi Pengembangan Pemasaran Pariwisata Mancanegara Kementerian Pariwisata Indonesia I Gde Pitana dan sejumlah duta besar asing untuk Takhta Suci Vatikan, pejabat Vatikan, dan biarawan-biarawati Italia dan Indonesia. Taman Borobudur terdiri dari dua … Baca Selengkapnya

Hindari Hama Wereng, Petani Disarankan Tanam Padi Serentak

YOGYAKARTA, Jowonews.com – Seorang peneliti dari Balai Pengkajian Teknologi Pertanian (BPTP) Yogyakarta menyarankan gabungan kelompok tani (gapoktan) di setiap daerah berkoordinasi dalam penanaman padi secara serempak. “Kelompok tani dan gapoktan berkewajiban untuk berkoordinasi dalam bertanam padi secara serempak pada areal yang luas,” kata peneliti BPTP Yogyakarta Arlyna B Mustika di Yogyakarta Kamis (5/10). Menurut dia, … Baca Selengkapnya

Spanduk HUT TNI Dibentangkan di Puncak Jayawijaya

CILEGON, BANTEN, Jowonews.com – Spanduk atau banner raksasa logo HUT Ke 72 TNI berhasil dibentangkan di hamparan es Pegunungan Jayawijaya, Papua tepat sehari menjelang 5 Oktober 2017. “Banner tersebut akan mewarnai pelaksanaan upacara HUT Ke 72 TNI yang dilaksanakan Kamis pagi di gletsyer Jayawijaya. Ini adalah kado khusus untuk TNI yang dipersembahkan oleh tim Ekspedisi … Baca Selengkapnya

Jokowi Jalan Kaki Hadiri HUT TNI

CILEGON, BANTEN, Jowonews.com – Presiden Joko Widodo berjalan kaki untuk mencapai tenda kehormatan Upacara Peringatan HUT Ke-72 TNI di Dermaga Indah Kiat Cilegon, Banten, karena terhambat kemacetan lalu lintas, Kamis (5/10). Presiden Jokowi berjalan kaki setelah turun dari mobil kepresidenan sejak di atas jalan layang menuju ke Dermaga Indah Kiat. Kemacetan lalu lintas terjadi mulai … Baca Selengkapnya