Jowonews

Logo Jowonews Brown

Penyaluran Elpiji 3 Kg di Kudus Capai 2,47 Juta Tabung

KUDUS, Jowonews.com – Penyaluran elpiji ukuran 3 kilogram di Kabupaten Kudus, Jawa Tengah, mencapai 2,47 juta tabung selama Januari hingga April 2018, kata Kepala Seksi Fasilitasi Perdagangan Dinas Perdagangan Kabupaten Kudus Teddy Hermawan. “Dengan demikian, selama empat bulan tersalur sebanyak 32,28 persen dari rencana alokasi tahun ini sebanyak 7,67 juta tabung,” ujarnya di Kudus, Jumat … Baca Selengkapnya

331 Napi Kasus Pidana Umum Dipindah ke Nusakambangan

CILACAP, Jowonews.com – Sebanyak 331 napi kasus pidana umum dari Lembaga Pemasyarakatan Kelas II-A Kota Pekalongan, Jawa Tengah dipindah ke Pulau Nusakambangan, Cilacap. Dari pantauan di Dermaga Wijayapura, Cilacap, Jumat (25/5/2018), delapan bus yang membawa 331 napi tersebut tiba di tempat penyeberangan khusus menuju Pulau Nusakambangan sekitar pukul 03.00 WIB dengan pengawalan personel Brimob Kepolisian … Baca Selengkapnya

Kebutuhan Lahan Proyek Tol Semarang-Demak Bertambah

SEMARANG, Jowonews.com – Kebutuhan lahan untuk proyek pembangunan jalan tol Semarang-Demak bertambah dari 189 hektare menjadi 535 hektare yang terbagi di wilayah Kota Semarang dan Kabupaten Demak, Jawa Tengah. “Penambahan kebutuhan lahan sebesar 346 hektare itu akibat perubahan analisis dampak lingkungan dan rencana panjang jalan tol Semarang-Demak dari yang semula hanya 24 kilometer menjadi 27 … Baca Selengkapnya

Kemendag Gelar Pasar Murah di 400 Titik

SUKOHARJO, Jowonews.com – Kementerian Perdagangan (Kemendag) Republik Indonesia menggelar pasar murah di 400 titik di seluruh Indonesia selama bulan puasa pada tahun ini. “Untuk masing-masing titik, ada 500 paket yang disalurkan ke tengah masyarakat,” kata Staf Khusus Menteri Perdagangan Bidang Hubungan Antar-Lembaga dan Peningkatan Sarana Perdagangan Kemendag RI Eva Yuliana di sela pembagian paket sembako … Baca Selengkapnya

KPU Kudus Temukan 1.915 Surat Suara Pilkada Rusak

KUDUS, Jowonews.com – Komisi Pemilihan Umum (KPU) Kabupaten Kudus, Jawa Tengah, menemukan sebanyak 1.915 surat suara Pemilihan Kepala Daerah (Pilkada) Jawa Tengah 2018 mengalami kerusakan. “Kerusakan surat suara tersebut, di antaranya karena ada noda tinta, sobek, serta cetakan tidak sempurna pada gambar foto pasangan calon,” kata Ketua KPU Kabupaten Kudus Moh. Khanafi di Kudus, Jumat … Baca Selengkapnya

BPPTKG Sosialisasi Perkembangan Aktivitas Gunung Merapi

MAGELANG, Jowonews.com – Balai Penyelidikan dan Pengembangan Teknologi Kebencanaan Geologi Yogyakarta melakukan sosialisasi perkembangan aktivitas Gunung Merapi kepada masyarakat di Srumbung, Kabupaten Magelang, Jawa Tengah, Jumat. “Supaya masyarakat menjadi tenang menghadapi aktivitas Merapi,” kata Raditya Putra, staf BPPTKG Yogyakarta yang menjadi narasumber kegiatan itu di Gedung Perpustakaan “Muda Bhakti” Desa Ngablak, Kecamatan Srumbung, Kabupaten Magelang … Baca Selengkapnya

DPRD Tinjau Persiapan Mudik Lebaran 2018

SEMARANG, Jowonews.com – Ketua DPRD Jateng Rukma Setyabudi dan Ketua Komisi C Asfirla Harisanto didampingi Dishub Jateng, DPU Bina Marga Jateng, Ditlantas Polda Jateng, dan Apindo melakukan peninjauan persiapan arus mudik lebaran 2018, Selasa (22/5/2018). Peninjauan itu dimulai dari Stasiun Semarang Poncol dan dilanjutkan dengan menaiki KA Kaligung 407 menuju ke Stasiun Tegal didampingi oleh … Baca Selengkapnya

Paslon Asyik Siap Jaga Kondusivitas Debat Ketiga Pilgub Jabar

BANDUNG, Jowonews.com – Komisi Pemilihan Umum (KPU) Jabar akan menggelar Debat Publik Ketiga Pilgub Jawa Barat 2018, 22 Juni mendatang. Pasangan Sudrajat-Ahmad Syaikhu (Asyik) berkomitmen menjaga kondusivitas debat nanti. Seperti diketahui debat kedua pada 14 Mei lalu, debat sempat ricuh karena aksi pasangan nomor tiga itu yang memamerkan kaos 2019 ganti presiden. Bawaslu menilai hal itu … Baca Selengkapnya