Jowonews

Logo Jowonews Brown

Paripurna DPRD Tetapkan Ganjar-Yasin Gubernu dan Wagub Jateng

SEMARANG, Jowonews.com — DPRD Jateng menggelar rapat paripurna dengan agenda pengumuman penetapan pasangan calon (paslon) terpilih dalam Pilgub 2018. Rapat itu dibuka Ketua DPRD Jateng Rukma Setyabudi didampingi Gubernur Ganjar Pranowo sebagai calon terpilih. “Saudara Ganjar Pranowo dan Taj Yasin sebagai paslon terpilih. Selanjutnya, pengesahan diserahkan kepada Presiden melalui Kementerian Dalam Negeri (Kemendagri),” katanya, saat … Baca Selengkapnya

Presiden Puji Pesantren Modern Milik Din Syamsuddin

Jakarta ,Jowonews.com — Presiden Joko Widodo meyakini Pesantren Modern Internasional Dea Malela di Kabupaten Sumbawa, Nusa Tenggara Barat, menjadi pusat pendidikan Islam yang unggul di Tanah Air dan dunia internasional. “Kalau disampaikan oleh Prof Din Syamsuddin bahwa ini akan menjadi kampus internasional, Insya Allah bukan sesuatu mimpi tetapi akan menjadi sebuah kenyataan,” ucap Presiden Jokowi … Baca Selengkapnya

Neno Dipersekusi, Prabowo: Emak-emak Lebih Tangguh dari Kopassus

Jakarta,Jowonews.com — Ketua Umum Partai Gerindra Prabowo Subianto buka suara soal penolakan yang dialami terhadap aktivis gerakan 2019 Ganti Presiden Neno Warisman di Bandara Hang Nadim, Batam. Prabowo memuji keberanian dan ketabahan Neno. Prabowo menganggap Neno adalah sosok ibu yang pemberani. Bahkan, Neno dinilai memiliki mental yang melebihi Komando Pasukan Khusus (Kopassus). “Emak-emak yang berani. … Baca Selengkapnya

Amien Rais: Prabowo-Salim Segaf-UAS Best Combination

Jakarta,Jowonews.com — Mantan Ketua MPR RI Periode ke – 11, Amien Rais mengatakan Keputusan Ijtima Ulama yang merekomendasikan Prabowo Subianto sebagai Capres dan Habib Salim Segaf Al – Jufri atau Ustad Abdul Somad sebagai Cawapres merupakan keputusan yang sangat tepat, sebab kombinasi tersebut merupakan kombinasi terbaik bangsa. “Ini the best combination. Ini yang bisa menyelematkan … Baca Selengkapnya

Terbukti Korupsi E-KTP, Anang Sugiana Divonis 6 Tahun Penjara

JAKARTA, Jowonews.com – Direktur Utama PT Quadra Solutions Anang Sugiana Sugihardjo divonis 6 tahun penjara ditambah denda Rp1 miliar subsider 4 bulan kurungan ditambah kewajiban untuk membayar uang pengganti sebesar Rp 20,732 miliar karena dinilai terbukti melakukan korupsi pengadaan KTP elektronik 2011-2012. “Mengadili, menyatakan terdakwa Anang Sugiana Sugihardjo telah terbukti secara sah dan meyakinkan secara … Baca Selengkapnya

Timnas U-16 Luluhlantakkan Filipina 8-0

Sidoharjo,Jowonews.com — Timnas U-16 Indonesia tanpa ampun membantai lawannya Filipina dengan skor 8-0 di laga fase penyisihan Grup A turnamen Piala AFF U16 2018 di Stadion Gelora Delta, Sidoharjo, Jawa Timur, Minggu (29/7/2018). Indonesia unggul 3-0 di babak pertama dan di babak kedua tim racikan pelatih Fachry Husaini itu lima kali mengoyak gawang Filipina. Gol … Baca Selengkapnya

Gerindra-Demokrat Sepakat Koalisi di Pilpres 2019

JAKARTA, Jowonews.com – Partai Gerindra dan Partai Demokrat sepakat membangun koalisi di Pemilu Presiden (Pilpres) 2019, kesepakatan ditetapkan setelah Ketua Umum Gerindra Prabowo Subianto melakukan pertemuan dengan Ketua Umum Demokrat Susilo Bambang Yudhoyono (SBY). “Kami sepakat melaksanakan kerja sama politik yang terwujud dalam koalisi. Di mana kita juga berkomunikasi dan mengajak partai lain untuk koalisi,” … Baca Selengkapnya

Arena Festival Lima Gunung 2018 Disiapkan

MAGELANG, Jowonews.com – Masyarakat Wonolelo, Desa Bandongan, Kabupaten Magelang, Jawa Tengah bergotong royong menyiapkan panggung dan arena di dusunnya sebagai tuan rumah kegiatan seni budaya secara mandiri, Festival Lima Gunung XVII, yang rencananya pada 10-12 Agustus 2018. Koordinator Instalasi Seni dan Panggung Festival Lima Gunung XVII/2018 Khoirul Mutaqin di Magelang, Minggu (29/7), mengatakan warga setempat … Baca Selengkapnya