Jowonews

Logo Jowonews Brown

PM Libya Rombak Menteri Sesudah Bentrokan Tripoli

TRIPOLI, Jowonews.com — Perdana menteri Libya dukungan Perserikatan Bangsa-Bangsa Fayez al-Serraj merombak kabinetnya pada Minggu dalam langkah yang dilihat sebagai upaya memperluas dukungan dan meningkatkan keamanan di ibu kota sesudah beberapa pekan bentrokan. Tripoli dilanda pertempuran antarkelompok bersenjata yang bersaing memperebutkan dana umum dan kekuasaan, bagian dari kekacauan di Libya sejak Muammar Gaddafi jatuh pada … Baca Selengkapnya

Istri PM Israel Disidangkan Terkait Penipuan Soal Jasa Boga

YERUSALEM, Jowonews.com —  Istri Perdana Menteri Israel Benjamin Netanyahu Sara, muncul di pengadilan pada Minggu dalam persidangan pertama soal penipuan. Ia diduga telah menyalahgunakan dana negara dalam memesan makanan jasa boga. Menurut dakwaan, Sara Netanyahu beserta seorang pegawai negeri telah menyelewengkan dana negara sebesar lebih dari 100.000 dolar AS (sekitar Rp1,5 miliar). Dana itu digunakan … Baca Selengkapnya

Ma’ruf Amin Dukung Usulan Hari Anti-Hoaks Nasional

JAKARTA, Jowonews.com — Cawapres nomor urut 01 Ma’ruf Amin mendukung usulan penetapan 3 Oktober 2018 sebagai hari peringatan Anti-Hoaks Nasional. “Ya bagus saja saya kira. Untuk orang supaya mengingat jangan sampai melakukan hoaks lagi,” kata Ma’ruf di Jakarta, Minggu. Dia mengatakan praktik hoaks dapat menimbulkan kegaduhan. Terkait kasus hoaks yang dilakukan aktivis Ratna Sarumpaet, Ma’ruf berpandangan … Baca Selengkapnya

TNI Temukan Uang Rp1 Miliar Saat Evakuasi Korban

PALU, Jowonews.com — Prajurit TNI Angkatan Darat dari Batalyon Zeni Tempur-8/Sakti Mandra Guna (SMG) Kodam XIV/Hasanuddin, Makassar, menemukan brankas berisi uang sekitar Rp1 miliar saat evakuasi korban gempa di Jono Oge, Kabupaten Sigi, Sulawesi Tengah. Kepala Penerangan Komando Tugas Gabungan Terpadu Sulawesi Tengah (Kogasgabpad Sulteng) Kolonel Inf Muh Thohir di Palu, Minggu, menyampaikan konfirmasi soal … Baca Selengkapnya

Gubernur Sulteng Instruksikan PNS Bekerja Mulai Senin

PALU, Jowonews.com —   Gubernur Sulawesi Tengah Longki Djanggola menginstruksikan seluruh pegawai negeri sipil (PNS) di lingkungan Pemerintah Provinsi Sulawesi Tengah kembali hadir dan aktif bekerja mulai Senin (8/10). Dalam surat instruksi tanpa nomor yang ditandatangani Gubernur tertanggal 5 Oktober 2018, yang diperoleh di Palu, Minggu, Gubernur menginstruksikan PNS hadir dan aktif bekerja seperti biasa melaksanakan … Baca Selengkapnya

IPPNU : Ma’ruf Kuatkan Pancasila dan Tangani Hoaks

JAKARTA, Jowonews.com —  Pimpinan Pusat Ikatan Pelajar Putri Nahdlatul Ulama (PP IPPNU) meminta cawapres nomor urut 01 Ma’ruf Amin memprioritaskan penguatan ideologi Pancasila dan menangani isu hoaks manakala terpilih sebagai Wakil Presiden RI 2019-2024. “IPPNU menganggap isu ini menjadi perhatian serius, oleh karena itu kami titipkan isu ini kepada Kiai Ma’ruf Amin agar menjadi perhatian … Baca Selengkapnya

Partai Golkar Serahkan Bantuan Korban Gempa Sulteng

PALU, Jowonews.com  —   Ketua Umum DPP Partai Golkar Airlangga Hartarto mengunjungi langsung Kota Palu, Sulawesi Tengah, untuk menyerahkan bantuan bagi korban gempa dan tsunami, Minggu. Menurut Airlangga, penyerahan bantuan ini merupakan wujud kepedulian Partai Golkar terhadap bencana kemanusiaan yang menimbulkan banyak korban dan meluluhlantakkan beberapa daerah di Sulawesi Tengah. “Kami mengucapkan bela sungkawa sedalam-dalamnya kepada … Baca Selengkapnya

Marc Marquez Juarai MotoGP Thailand

BANGKOK, Jowonews.com  — Pebalap tim Repsol Honda Marc Marquez merebut podium pertama balapan MotoGP Thailand di Sirkuit Internasional Chang pada Minggu. Marquez yang mengawali balapan dari pole position melahap balapan sepanjang 26 putaran itu dengan waktu 39 menit, 55,722 detik, demikian MotoGP.com pada Minggu. Pebalap Ducati Andrea Dovizioso finis kedua dengan selisih 0,115 detik diikuti … Baca Selengkapnya