Jowonews

Logo Jowonews Brown

Masuki Ramadhan, Harga Sembako di Pasar Johar Cenderung Stabil

SEMARANG, Jowonews.com – Masuki Bulan Ramadhan harga sejumlah kebutuhan pokok di Pasar Johar Semarang tergolong stabil meskipun ada beberapa item yang mengalami kenaikan harha yang cukup signifikan. Berdasarkan pantuan Jateng Pos, harga daging ayam tercatat naik Rp 2.000 per kilogram menjadi Rp 35.000 – Rp 36.000 per kilogram. Harga cabai rawit naik menjadi Rp 24.000 … Baca Selengkapnya

Bentuk Perhatian, Baznas Semarang Beri Santunan Keluarga KPPS yang Terkena Musibah

SEMARANG, Jowonews.com – Baznas bersama Wali Kota Semarang Hendrar Prihadi memberikan bantuan kepada keluarga petugas KPPS yang terkena musibah saat menjalankan tugasnya. Bantuan yang diberikan di masjid Al Kusuf Balaikota setelah menunaikan shalat dzuhur ini sebagai bentuk perhatian dari pemerintah. Walikota Semarang, Hendrar Prihadi mengatakan pemberian bantuan ini selain sebagai bentuk perhatian pemerintah kepada para … Baca Selengkapnya

Stabilkan Harga Bawang Putih, Dinas Perdagangan Kota Semarang Gelontorkan 8 Ton Bawang

SEMARANG, Jowonews.com – Ketidak stabilan harga bawang putih pada awal bulan Ramandhan ini, membuat Dinas Perdagangan Kota Semarang kembali menggelontorkan 8 ton bawang putih jenis kating ke Pasar Johar Relokasi, Senin (06/05/ 2019). Kepala Dinas Perdagangan Kota Semarang, Fajar Purwoto mengatakan, selama kurun waktu dua bulan ini harga bawang kating di Kota Semarang memamg cenderung … Baca Selengkapnya

BSMI Sebut Serangan Israel ke Gaza Saat Ramadhan Kejahatan Kemanusiaan

JAKARTA, Jowonews.com – Bulan Sabit Merah Indonesia (BSMI) mengecam keras serangan Israel ke ke Gaza, Palestina pada awal Ramadhan tahun ini. Serangan tersebut juga menarget kantor berita Turki Anodulu Agency di Gaza. Dilaporkan setidaknya 19 orang Palestina gugur dalam serangan udara tersebut. Ketua Umum BSMI Djazuli Ambari menegaskan, Israel setidaknya melakukan dua kejahatan besar dalam … Baca Selengkapnya

Diduga Lakukan Skimming, Warga Sri Lanka Ditangkap di Kudus

KUDUS, Jowonews.com – Seorang warga negara asing (WNA) asal Sri Lanka ditangkap oleh jajaran Kepolisian Resor Kudus, Jawa Tengah karena diduga melakukan upaya pencurian informasi kartu debit atau skimming di salah satu anjungan tunai mandiri (ATM) BRI, di Kecamatan Mejobo, Kabupaten Kudus. Menurut Kapolres Kudus AKBP Saptono, di Kudus, Senin, WNA bernama Rasaiah Satheeskumar (31) … Baca Selengkapnya

Santunan Kematian BPJS Ketenagakerjaan Naik Jadi Rp 42 Juta

JAKARTA, Jowonews.com – Badan Penyelenggara Jaminan Sosial Ketenagakerjaan akan meningkatkan manfaat santunan kematian kepada peserta dari semula Rp24 juta menjadi Rp42 juta melalui draf rancangan Peraturan Pemerintah Nomor 44 Tahun 2013 tentang Jaminan Kematian (JKM). “Kami sedang dalam tahap melakukan revisi peningkatan manfaat, yatu revisi PP Nomor 44, di antaranya manfaat yang kami revisi adalah … Baca Selengkapnya

MUI DKI : Hindari Sweeping Selama Ramadhan

JAKARTA, Jowonews.com – Majelis Ulama Indonesia (MUI) DKI Jakarta, mengimbau seluruh organisasi masyarakat (Ormas) Islam agar tidak “sweeping” atau melakukan penyisiran tempat hiburan malam selama bulan suci Ramadan. “Kita sudah sosialisasikan dan sampaikan kepada seluruh ormas Islam, dengan tujuan menghindari adanya benturan di tengah masyarakat,” kata Ketua MUI DKI Jakarta Bidang Fatwa KH Zulfa Mustofa, … Baca Selengkapnya

Data TPS Luar Negeri Sudah Masuk 87,83% ke Situng KPU

JAKARTA, Jowonews.com – Data suara dari luar negeri untuk Pemilihan Presiden dan Wakil Presiden Republik Indonesia 2019 yang masuk ke Sistem Informasi Perhitungan Suara (Situng) KPU hingga Senin pukul 12.45 WIB telah mencapai 87,83 persen. Berdasarkan laman resmi KPU, total suara sementara yang masuk tersebut berasal dari 2.788 tempat pemungutan suara dari total 3.174 TPS di … Baca Selengkapnya