Jowonews

Logo Jowonews Brown

16 Desa di Banyumas Dilanda Kekeringan

PURWOKERTO, Jowonews.com – Badan Penanggulangan Bencana Daerah (BPBD) Kabupaten Banyumas, Jawa Tengah, menginformasikan bahwa kekeringan di wilayah tersebut makin meluas dari sebelumnya 14 desa menjadi 16 desa. “Menurut data terakhir sudah ada 16 desa dari 11 kecamatan yang terdampak kekeringan dan mengalami krisis air bersih,” kata Kepala Pelaksana BPBD Kabupaten Banyumas Ariono Poerwanto di Purwokerto, Minggu. … Baca Selengkapnya

KKHI di Mekkah Siap Layani Jemaah Calon Haji yang Sakit

MEKKAH, Jowonews.com – Kantor Kesehatan Haji Indonesia (KKHI) di Mekkah mulai mempersiapkan segala kebutuhan layanannya untuk melayani jemaah haji yang sakit. Direktur KKHI Mekkah Muhammad Imran mengatakan KKHI Mekkah musim haji tahun ini menyediakan berbagai fasilitas kesehatan untuk jemaah calon haji. “Semua persiapan telah dilakukan termasuk untuk obat-obatan, dokter dan fasilitas kesehatan lain,” katanya di … Baca Selengkapnya

Ganjar Harap Rekonsiliasi Antara Jokowi-Prabowo Diikuti Oleh Para Pendukungnya

SEMARANG, Jowonews.com – Gubernur Jawa Tengah Ganjar Pranowo berharap rekonsiliasi antara Presiden Joko Widodo dan Ketua Umum Partai Gerindra Prabowo Subianto yang menjadi rival politik pada Pilpres 2019, dapat diikuti oleh masing-masing pendukung dari kedua kubu.“Saya berpesan saja, para ‘follower’ dari 01 dan 02 mari kita terima dengan lapang dada. Jangan ada nyinyir di antara … Baca Selengkapnya

Limbah Botol dan Tempurung Kelapa Disulap Jadi Lampu Hias Oleh Mahasiswa Unnes

SEMARANG, Jowonews.com – Lima mahasiswa Fakultas Teknik Universitas Negeri Semarang (Unnes) menciptakan produk lampu hias yang terbuat dari limbah botol kaca dan tempurung kelapa yang mudah ditemukan di lingkungan sekitar kampus. Naufal Baihaqi Al Afka, salah seorang mahasiswa anggota tim penerima dana hibah Program Kreativitas Mahasiswa bidang Kewirausahaan ini di Semarang, Sabtu mengatakan, produk lampu … Baca Selengkapnya

Residivis Narkoba dan Pencurian Berhasil Dibekuk Polresta Pekalongan

PEKALONGAN, Jowonews.com – Kepolisian Resor Pekalongan Kota, Jawa Tengah, melalui operasi rutin yang dilaksanakan sepekan terakhir membekuk seorang residivis kasus narkoba dan pencurian. Kepala Polres Pekalongan Kota AKBP Ferry Sandi Sitepu di Pekalongan, Sabtu, mengatakan bahwa tersangka Egy Prasetyo (24) sudah empat kali mendapat hukuman penjara dengan kasus narkoba dan pencurian. “Kasus terakhir tersangka dibekuk … Baca Selengkapnya