Jowonews

Logo Jowonews Brown

BI Ramal Pertumbuhan Ekonomi Kuartal III Sebesar 5,05%

JAKARTA, Jowonews.com – Bank Indonesia memproyeksikan pertumbuhan ekonomi di kuartal III 2019 atau sepanjang Juli-September 2019 sebesar 5,05 persen dibandingkan periode sama 2018 (year on year/yoy) atau lebih lambat dibanding perkiraan sebelumnya yang sebesar 5,1 persen (yoy). Gubernur BI Perry Warjiyo di Jakarta, Kamis, menjelaskan pada kuartal III dan IV 2019, pertumbuhan ekonomi domestik menemui … Baca Selengkapnya

Tanpa Pencegahan Penyakit, Pakar Sebut JKN-KIS Tak Akan Bertahan

JAKARTA, Jowonews.com – Program Jaminan Kesehatan Nasional-Kartu Indonesia Sehat (JKN-KIS) tidak akan bisa bertahan hingga terus berkelanjutan tanpa adanya upaya pencegahan penyakit dan promosi kesehatan pada masyarakat, kata pakar dari Lembaga Penyelidikan Ekonomi dan Masyarakat (LPEM) Universitas Indonesia, Teguh Dartanto. “Tanpa promotif, preventif, sistem ini dijamin ngga akan sustain, kalau memang ngga mau terapkan promotif … Baca Selengkapnya

Presensi Hadir ASN Pemkab Boyolali Diperketat Tingkatkan Kedisiplinan

BOYOLALI, Jowonews.com – Pemerintah Kabupaten (Pemkab) Boyolali telah menerapkan dengan mengoptimalkan alat sistim tingkat kehadiran (Presensi) Aparatur Sipil Negara (ASN) guna meningkatkan kedisiplinan dalam menjalankan kewajiban kerja di lingkupnya. Presensi ASN Pemkab Boyolali dioptimalkan, setelah sebelumnya dengan presensi wajah, dan kali ini, akan dimutahkhirkan dengan menggunakan sidik jari, kata Kepala Bidang Pembinaan dan Kesejahteraan, Badan … Baca Selengkapnya

Bamsoet: Kabinet Indonesia Maju Cerminkan Rekonsiliasi

SEMARANG, Jowonews.com – Wakil Koordinator Bidang Pratama DPP Partai Golkar Bambang Soesatyo menyebut jajaran menteri pada Kabinet Indonesia Maju telah mencerminkan rekonsiliasi dari berbagai pihak. “Saya melihat kabinet ini memenuhi harapan dan mencerminkan rekonsiliasi, saya menyebutnya ‘the dream team’ karena ada dari kalangan anak muda cukup banyak, tapi ada juga senior yang memiliki jam terbang … Baca Selengkapnya

Ketua IDI Minta Masyarakat Akhiri Polemik Cuci Otak Menkes Terawan

JAKARTA, Jowonews.com – Ketua Umum Ikatan Dokter Indonesia (IDI) dr Daeng M Faqih mengharapkan agar polemik terkait Menteri Kesehatan Terawan Agus Putranto tidak dilanjutkan dan menyerahkannya untuk diurus oleh internal organisasi profesi tersebut. “Tidak usah bicara ke belakang. Itu persoalan di belakang, sudah lama persoalan itu. Tidak ada keperluan pihak eksternal untuk tahu tentang itu … Baca Selengkapnya

BRI Berencana Investasi di Traveloka

JAKARTA, Jowonews.com – Direktur Utama PT Bank Rakyat Indonesia Tbk (BRI) Sunarso mengatakan pihaknya berencana untuk melakukan investasi di Traveloka, perusahaan aplikasi digital untuk pemesanan tiket perjalanan dan akomodasi. Sunarso menuturkan hal tersebut merupakan salah satu upaya dalam menyiapkan diri untuk menghadapi digitalisasi yang semakin meluas serta mencegah dampak disrupsi dari perkembangan teknologi itu. “Kisarannya … Baca Selengkapnya

Bertemu Mega, Gibran Sampaikan Keseriusan Maju Pilkada Solo 2020

JAKARTA, Jowonews.com – Putra sulung Presiden Joko Widodo, Gibran Rakabuming Raka, menyampaikan keseriusannya untuk maju pada Pemilihan Wali Kota Surakarta 2020 kepada Ketua Umum PDI Perjuangan Megawati Soekarnoputri. “Banyak hal yang saya sampaikan, keadaan di Solo seperti apa, dan saya sampaikan keseriusan untuk maju,” kata Gibran usai bertemu Megawati Soekarnoputri di Jakarta, Kamis. Selain itu, … Baca Selengkapnya

Bupati Batang Berharap Kebijakan Mendikbud Tingkatkan Kesejahteraan Guru Honorer

BATANG, Jowonews.com – Bupati Batang, Jawa Tengah, Wihaji berharap kebijakan yang diambil oleh Menteri Pendidikan dan Kebudayaan Nadiem Anwar Makarim berpihak kepada peningkatan kesejahteraan para guru honorer. “Saat ini, pemkab merasa terhalangi dengan regulasi dalam memperjuangkan guru honorer untuk mendapatkan kesejahteraanya, sehingga kita belum bisa menjawab tuntutan mereka agar bisa diikutkan sebagai peserta BPJS dan … Baca Selengkapnya