Jowonews

Logo Jowonews Brown

Pemprov Jateng Tanggung Biaya Pengobatan Korban Ambruknya Sekolah Sragen

SEMARANG, Jowonews.com – Gubernur Jawa Tengah Ganjar Pranowo membebaskan semua biaya pengobatan rumah sakit korban ambruknya bangunan aula SMK Negeri 1 Miri, Kabupaten Sragen. “Kita menanggung semua biayanya, orang tua siswa tidak perlu khawatir,” katanya di Semarang, Kamis. Ganjar juga memastikan bahwa semua siswa yang menjadi korban ambruknya aula sekolah sudah ditangani dengan baik. Ia … Baca Selengkapnya

62.345 Keluarga Penerima Manfaat Boyolali Terima Bantuan Pangan Non-Tunai

BOYOLALI, Jowonews.com – Sebanyak 62.345 keluarga penerima manfaat (KPM) yang tersebar di 22 kecamatan di Kabupaten Boyolali menerima bantuan pangan non tunai (BPNT) dari pemerintah pusat. “Mereka mendapat bantuan senilai Rp110.000 per bulan yang dapat ditukarkan dengan pangan berupa beras atau telur sesuai dengan kebutuhannya,” kata Kepala Bidang Pemberdayaan Sosial dan Penanganan Fakir Miskin Dinas Sosial … Baca Selengkapnya

Untuk Membantu Peserta BPJS Kesehatan, Jokowi Sebut Sudah Keluarkan Rp115 Triliun

JAKARTA, Jowonews.com – Presiden Joko Widodo menyebutkan pemerintah sudah mengeluarkan Rp115 triliun untuk membantu peserta Badan Penyelenggara Jaminan Sosial (BPJS) Kesehatan hingga 2018. “Perlu juga saya sampaikan hingga 2018 pemerintah sudah mengeluarkan dana kurang lebih Rp115 triliun, belum lagi iuran yang disubsidi pemerintah daerah ada 37 juta (jiwa) dan anggota TNI/Polri 17 juta (jiwa), artinya … Baca Selengkapnya

Eks Sekolah Rakyat Kudus Disulap Jadi Pusat Informasi dan Mall Pelayanan

KUDUS, Jowonews.com – Bangunan eks Sekolah Rakyat di kompleks Pendopo Kabupaten Kudus, Jawa Tengah, bakal dimanfaatkan sebagai pusat informasi publik serta mal pelayanan untuk memudahkan proses pengurusan berbagai jenis perizinan, kata Pelaksana tugas Bupati Kudus M. Hartopo. “Saat ini, perbaikan bangunan sudah selesai dilakukan dan menunggu melengkapi sarana dan prasarana pendukung,” ujarnya di Kudus, Kamis. … Baca Selengkapnya

Menteri Sri Mulyani Ungkap Realisasi Insentif Pajak Capai Rp 804 Triliun

JAKARTA, Jowonews.com – Menteri Keuangan Sri Mulyani Indrawati menyebutkan bahwa setelah pemerintah melakukan tata kelola ulang reformasi kebijakan pajak untuk tax allowance dan tax holiday hingga November 2019 realisasi totalnya telah mencapai Rp804 triliun. Sri Mulyani menuturkan kombinasi ekonomi yang prudent perlu dilakukan untuk menjaga momentum pertumbuhan ekonomi termasuk terkait tata kelola kebijakan pajak tersebut. … Baca Selengkapnya

Presiden Jokowi Berencana Umumkan 12 Nama Staf Khusus

JAKARTA, Jowonews.com – Presiden Joko Widodo berencana mengumumkan 12 orang nama staf khusus (stafsus) Presiden pada hari ini. “Presiden akan segera mengumumkan nama-nama itu secara langsung dan mudah-mudahan akan diperkenalkan pada hari ini. Ada 12 nama, 5 nama lama, 7 nama baru. Mengenai nama-nama itu sepenuhnya kewenangan bapak Presiden,” kata Sekretaris Kabinet Pramono Anung di … Baca Selengkapnya

KPK terus Berupaya Kembalikan Kerugian Negara Rp4,58 Triliun dari Kasus BLBI

JAKARTA, Jowonews.com – Komisi Pemberantasan Korupsi (KPK) terus berupaya mengembalikan kerugian keuangan negara sekitar Rp4,58 triliun terkait kasus korupsi Bantuan Likuiditas Bank Indonesia (BLBI). “Pada prinsipnya, KPK terus berupaya kembalikan kerugian negara Rp4,58 triliun ke negara,” ucap Juru Bicara KPK Febri Diansyah di Jakarta, Kamis. Febri menyatakan jika kerugian negara tersebut bisa dikembalikan maka dapat … Baca Selengkapnya

Polri akan Kaji Surat Izin Acara Reuni Akbar PA 212

JAKARTA, Jowonews.com – Kepala Biro Penerangan Masyarakat Polri Brigjen Polisi Argo Yuwono mengatakan polisi akan mengkaji izin acara Reuni Akbar 212 jika pihak penyelenggara mengirimkan surat pemberitahuan. “Kalau ada surat pemberitahuan (dari PA 212) ke kepolisian, akan kami analisis. Kami juga memerlukan intelijen,” kata Brigjen Pol. Argo di Kantor Bareskrim Polri, Jakarta, Kamis. Menurut dia, … Baca Selengkapnya