Jowonews

Logo Jowonews Brown

Soal Sertifikasi Dai, PW Muhammadiyah Jateng: Jangan Diwajibkan

SEMARANG, Jowonews.com – Ketua Pimpinan Wilayah Muhammadiyah Jawa Tengah Tafsir menyatakan program sertifikasi dai yang disiapkan Kementerian Agama jangan menjadi penghalang bagi pendakwah yang tidak memiliki sertifikat untuk berceramah. “Boleh saja Kementerian Agama menerbitkan sertifikasi dai. Namun, tidak boleh diwajibkan,” kata Tafsir di Semarang, Jumat. Bagi dai yang berminat mendapatkan sertifikasi, dia mempersilakan mereka. Namun, … Baca Selengkapnya

Ganjar: PNS Bisa Bekerja dari Rumah

SEMARANG, Jowonews.com – Gubernur Jawa Tengah Ganjar Pranowo menyebut pegawai negeri sipil (PNS) bisa saja bekerja dari rumah atau dimanapun asal sistem dan personel sudah siap serta bisa menggunakan teknologi informasi. “Saya kira baik, sudah zamannya kok, kalau mereka bisa menggunakan teknologi informasi, kerjanya tidak hanya dari rumah tapi dari manapun,” katanya di Semarang, Jumat. … Baca Selengkapnya

Istana Tidak Setuju Soal DPR Minta BNN Dibubarkan

JAKARTA, Jowonews.com – Kepala Staf Kepresidenan Moeldoko tidak setuju dengan usulan pembubaran Badan Narkotika Nasional (BNN) seperti yang disampaikan anggota Komisi III DPR dari fraksi PDI-P Masinton Pasaribu. “Saya pikir ancaman, kalau dalam militer ini ancaman nontradisional yang perlu segera diatasi persoalan narkoba. Itu ancaman nyata, menurut saya jangan (dibubarkan), saran saya bukan dibubarkan,” kata … Baca Selengkapnya

Polres Magelang Tangkap 2 Pelaku Penembakan dengan Airsoft Gun

MAGELANG, Jowonews.com – Kepolisian Resor Magelang, Jawa Tengah, menahan dua orang pelaku penganiayaan atau pengeroyokan menggunakan airsoft gun, yakni Rofid Nabhan Nur dan Ariq Ahmaddaffa Aqila warga Muntilan, kata Kasat Reskrim Polres Magelang, AKP Bayu Puji Hariyanto. Bayu di Magelang, Jumat, mengatakan, korban penganiayaan yakni Ronald Zainul warga Dusun Penggaron, Desa Gondowangi Kecamatan Muntilan, Kabupaten … Baca Selengkapnya

Ratusan ASN Batang Melakukan Tes Urine dari BNN Jateng

BATANG, Jowonews.com – Pemerintah Kabupaten Batang bekerja sama dengan Badan Narkotika Nasional Jawa Tengah melakukan tes urine terhadap ratusan aparatur sipil negara untuk mengetahui mereka bebas dari pengaruh narkotika dan obat berbahaya. Bupati Batang Wihaji di Batang, Jumat, mengatakan bahwa tujuan kegiatan ini adalah untuk memberikan contoh kepada masyarakat bahwa para pejabat atau ASN cinta … Baca Selengkapnya

1.360 Gedung Kemenkeu Diasuransikan Senilai Aset Rp10,8 Triliun

JAKARTA, Jowonews.com – Kementerian Keuangan (Kemenkeu) mengasuransikan 1.360 gedung dengan nilai aset mencapai Rp10,8 triliun di lingkungan setempat tahun 2019 oleh konsorsium asuransi barang milik negara (BMN). “Saat ini sudah bergabung 56 perusahaan di industri asuransi properti dalam konsorsium tersebut,” kata Direktur Jenderal Kekayaan Negara (DJKN) Kemenkeu Isa Rachmatarwata di Jakarta, Jumat. Dirjen DJKN selaku … Baca Selengkapnya

Hingga November, Aliran Modal Asing Masuk Capai Rp220,9 Triliun

JAKARTA, Jowonews.com – Bank Indonesia (BI) mencatat aliran modal asing masuk (capital inflow) portofolio sejak awal Januari 2019 hingga 21 November 2019 sebesar Rp 220,9 triliun (year to date/ytd). Gubernur BI Perry Warjiyo di Jakarta, Jumat, mengatakan modal asing portofolio yang masuk ke Indonesia tertanam di instrumen utang pemerintah Surat Berharga Negara (SBN) sebesar Rp174,5 … Baca Selengkapnya

Bea Cukai Kudus Sita 12.420 Keping Pita Cukai Palsu di Jepara

KUDUS, Jowonews.com – Kantor Pengawasan dan Pelayanan Bea dan Cukai (KPPBC) Tipe Madya Cukai Kudus, Jawa Tengah, menyita 12.420 keping pita cukai rokok yang diduga palsu beserta rokok tanpa dilekati pita cukai. Menurut Kepala KPPBC Tipe Madya Cukai Kudus Iman Prayitno melalui Kepala Seksi Penyuluhan dan Layanan Informasi KPPBC Tipe Madya Cukai Kudus Dwi Prasetyo … Baca Selengkapnya