Jowonews

Logo Jowonews Brown

Pakar Sebut 100 Hari Penegakan Hukum Pemerintahan Jokowi-Ma’ruf Masih Stagnan

PURWOKERTO, Jowonews.com – Penegakan hukum yang dilaksanakan dalam 100 hari pemerintahan Presiden Joko Widodo dan Wakil Presiden Ma’ruf Amin (Jokowi-Ma’ruf) masih stagnan, kata pakar hukum Universitas Jenderal Soedirman (Unsoed) Purwokerto Prof. Hibnu Nugroho. “100 hari pemerintahan Jokowi-Ma’ruf kelihatannya di bidang hukum ada tantangan yang cukup berat terutama terkait dengan pemberantasan tindak pidana korupsi tidak memberi … Baca Selengkapnya

Bulog Dukung Kemenkop UKM Wujudkan Program Korporasi Petani Berbasis Koperasi

JAKARTA, Jowonews.com – Perum Bulog sebagai bagian dari pemerintah siap mendukung dan segera melakukan kerja sama dengan Kementerian Koperasi dan UKM dan Kementerian Pertanian, serta pemangku kepentingan terkait lainnya untuk membangun korporasi petani berbasis koperasi. Anggota Dewan Pengawas Perum Bulog Spudnik Sujono Kamino dalam keterangannya mengatakan BUMN pangan tersebut siap untuk bersinergi dalam membangun korporasi … Baca Selengkapnya

Pengedar Ganja Berhasil Ditangkap BNN Kabupaten Temanggung

TEMANGGUNG, Jowonews.com – Badan Narkotika Nasional Kabupaten (BNNK) Temanggung, Jawa Tengah, menangkap terduga pengedar ganja Aan (40) warga Dusun Gembyang, Desa Kentengsari, Candiroto, Kabupaten Temanggung. Kepala BNNK Temanggung AKBP Reny Puspita di Temanggung, Jumat, mengatakan pelaku ditangkap di rumahnya pada Selasa (28/1) malam kemudian diamankan berikut barang bukti dari hasil penggeledahan. Menurut dia, penangkapan pengedar … Baca Selengkapnya

37 Pekerja Tiongkok Bekerja di Batang, Masyarakat Diminta Waspada Penyebaran Virus Corona

BATANG, Jowonews.com – Sebanyak 37 tenaga kerja asal Tiongkok bekerja di beberapa perusahaan Kabupaten Batang, Jawa Tengah, sehingga masyarakat diminta waspada terhadap penyebaran virus Corona. Kepala Dinas Tenaga Kerja dan Transmigrasi (Disnakertrans) Kabupaten Batang Tulyono di Batang, Jumat, mengatakan  meski Dinas Kesehatan (Dinkes) setempat menyatakan belum mendapat temuan terkait adanya indikasi penyebaran virus Corona namun … Baca Selengkapnya

Ganjar Sebut 80 Persen Petani Jateng Sudah Terdaftar dan Miliki Kartu Tani

SEMARANG, Jowonews.com – Gubernur Ganjar Pranowo menyebut sebanyak 80 persen lebih petani di Provinsi Jawa Tengah sudah terdaftar dan memiliki Kartu Tani sehingga bisa memperoleh berbagai manfaatnya. “Dari total jumlah petani di Jawa Tengah per 31 Desember 2019 mencapai 2,8 juta dan luas lahan 1,5 juta hektare, sebanyak 2,7 juta petani sudah mendapatkan kartu tani. … Baca Selengkapnya

Selama Proliga 2020 Seri 2, KAI Berikan Diskon 10 Persen Tiket Kereta Api

PURWOKERTO, Jowonews.com – PT Kereta Api Indonesia (KAI) memberikan diskon tiket kereta api sebesar 10 persen selama pelaksanaan Proliga 2020 Seri 2 Putaran I di Purwokerto, Kabupaten Banyumas, Jawa Tengah. “Pemberian diskon tersebut ditujukan untuk meningkatkan minat masyarakat menggunakan jasa angkutan kereta api dan menyukseskan pelaksanaan Proliga 2020 Seri 2 Putaran I di Sasana Krida, Kompleks … Baca Selengkapnya

Alami Siklus Lima Tahunan, Kasus DBD Di Temanggung Kian Merebak

TEMANGGUNG, Jowonews.com – Merebaknya kasus demam berdarah dengue (DBD) di Kabupaten Temanggung, Jawa Tengah, di awal tahun 2020 merupakan bagian dari siklus lima tahunan, kata Kepala Seksi Surveilans dan Imunisasi Dinkes Kabupaten Temanggung Sukamsih. “Ini siklus lima tahunan, setiap lima tahun sekali bisa dipastikan DBD di Temanggung selalu terjadi dan kasusnya banyak,” katanya di Temanggung, … Baca Selengkapnya

Pilkada Serentak 2020, Pengamat Ingatkan Pentingnya Jadi Pemilih Cerdas

PURWOKERTO, Jowonews.com – Pengamat politik dari Universitas Jenderal Soedirman (Unsoed) Purwokerto Ahmad Sabiq mengingatkan pentingnya menjadi pemilih cerdas saat pilkada serentak 2020 dengan mempertimbangkan calon yang akan dipilih secara objektif. “Jadilah pemilih yang cerdas, rasional dan berkualitas. Memilih dengan menggunakan akal sehat dan hati nurani,” katanya di Purwokerto, Jumat. Dia mengatakan bahwa dengan menjadi pemilih cerdas … Baca Selengkapnya