Jowonews

Logo Jowonews Brown

Jalur Kereta Purwokerto-Wonosobo Diminta Untuk Diaktifkan

PURBALINGGA, Jowonews- Jalur rel kereta api yang menghubungkan Purwokerto dan Wonosobo, Jawa Tengah diminta untuk diaktifkan kembali. Pandangan tersebut disampaikan anggota Komisi V DPR RI Lasmi Indaryani, di Bobotsari, Kabupaten Purbalingga, Sabtu (5/9). “Pada rapat dengar pendapat kemarin, dengan Pak Menteri Perhubungan (Budi Karya Sumadi), saya sudah suarakan kembali. Jadi tidak hanya sekali, saya sudah … Baca Selengkapnya

100 Paper Sosial Politik Dikaji dalam Konferensi Internasional FISIP Undip

SEMARANG, Jowonews- Sebanyak 100 paper karya ilmiah kajian sosial politik akan dipresentasikan dalam International Conference on Indonesian Social & Political Enquiries (ICISPE) yang digelar Fakultas Ilmu Sosial dan Politik (FISIP) Universitas Diponegoro (Undip). Konferensi internasional ini akan digelar pada 9-10 September 2020 secara online atau melalui webinar Undip. Kegiatan ini sendiri merupakan ajang tahunan FISIP … Baca Selengkapnya

Sempat Tahan Imbang, Timnas U-19 Harus Akui Keunggulan Bulgaria

KROASIA, Jowonews- Tim Nasional Indonesia U-19 harus mengakui keunggulan Bulgaria dengan skor 0-3 pada laga uji coba di Stadion Igraliste NK Polet, Sveti Martin na Mauri, Sabtu (5/9). Pada laga bertajuk International U-19 Friendly Tournament 2020 ini, Indonesia bermain tanpa beban dan sanggup menahan imbang 0-0 Bulgaria pada babak pertama. Namun di babak kedua, Bulgaria … Baca Selengkapnya

Serba Serbi Merawat Kaktus

Hai Citigrower… Siapa suka menanam kaktus ? Atau bahkan mengkoleksinya ? Bentuknya yang unik dan estetis membuat tanaman ini sering dijadikan dekorasi dan penghias ruangan. Tanaman ini memang bisa diletakkan di dalam ruangan atau di luar ruangan. Bagaimana sih perawatan kaktus yang benar ? Yuk ikuti petunjuk di bawah ini Kaktus termasuk tanaman sukulen karena … Baca Selengkapnya