Jowonews

Logo Jowonews Brown

RAPAT PARIPURNA VIRTUAL: Persetujuan Pencabutan Perda & Rancangan Peraturan DPRD

SEMARANG, Jowonews.com – Dalam rapat paripurna secara virtual, Senin (7/9/2020), Ketua DPRD Provinsi Jateng Bambang Kusriyanto memutuskan bahwa Raperda tentang Pencabutan Perda dan Rancangan Peraturan DPRD telah mendapat persetujuan dari Anggota Dewan. Dengan begitu, kedua aturan tersebut sudah sah menjadi perda dan peraturan DPRD. Dalam laporan Bapemperda yang dibacakan Dwi Yasmanto, dijelaskan bahwa ada 2 … Baca Selengkapnya

Ingin Gowes Tapi Tak Mau Kepanasan dan Kehujanan? Ini Solusinya

JAKARTA, Jowonews- Ingin ikut trend gowes namun tak mau kehujanan atau kepanasan? Anda bisa coba mobil canyon ini. Pabrikan sepeda asal Jerman ini membuat mobil konsep bernama “Future Mobility” yang dijalankan menggunakan pedal listrik. “Menjembatani kesenjangan antara e-bike dan mobil. Konsep mobilitas masa depan dari kami ini menghadirkan alternatif revolusioner untuk mobil dan sepeda,” tulis Canyon di … Baca Selengkapnya

Mbappe Positif Terinfeksi Virus Corona

JAKARTA, Jowonews-  Penyerang kenamaan Prancis dan Paris Saint-Germain (PSG) Kylian Mbappe dinyatakan positif terinfeksi virus corona. Mbappe dipastikan akan absen dalam pertandingan internasional Nations League pekan ini melawan Kroasia, kata federasi sepak bola Prancis (FFF) pada Selasa (08/9). “Mengingat bahwa hasil tes Covid-19 yang dilakukan oleh UEFA pada Senin pagi menunjukkan hasil positif, ia (Mbappe) dipisahkan dari anggota skuat lainnya setelah hasilnya muncul usai … Baca Selengkapnya

Timnas U-19 Siap Hadapi Kroasia

KROASIA, Jowonews- Hari Selasa (8/9) ini Tim Nasional Indonesia U-19 akan melawan tuan rumah Kroasia pada laga International U-19 Friendly Tournament 2020 di Stadion SRC Mladost, Cakovec, Laga ini menjadi laga kedua anak asuh Shin Tae-yong selama mengikuti pemusatan latihan (TC) di Kroasia. Skuat Garuda Muda sebelumnya melawan Bulgaria pada Sabtu (5/9) lalu yang berakhir … Baca Selengkapnya