Jowonews

Logo Jowonews Brown

MUI Jateng Dorong Umat Jadi Nasabah BSI

SEMARANG, Jowonews- Majelis Ulama Indonesia (MUI) Jawa Tengah mendorong umat Islam menjadi nasabah Bank Syariah Indonesia (BSI) untuk mengembangkan industri perbankan tersebut. “Jumlah nasabah bank syariah saat ini masih relatif masih kecil, pangsa pasarnya masih di angka 8,5 persen, sisanya masih milik perbankan konvensional,” kata Ketua Umum MUI Jawa Tengah K.H. Ahmad Darodji ketika menerima … Baca Selengkapnya

Peras Kepala Dinas, Polisi Tangkap 3 Wartawan Gadungan Wonosobo

WONOSOBO, Jowonews- Kepolisian Resor Wonosobo, Jawa Tengah, menahan tiga oknum masing-masing HW (32), DN (36), dan AR (35) yang mengaku wartawan “Internal Publik”. Mereka mencoba memeras Kepala Dinas Pekerjaan Umum dan Penataan Ruang Kabupaten Wonosobo. Kapolres Wonosobo AKBP Ganang Nugroho Widhi di Wonosobo, Rabu, mengatakan awalnya Kepala Dinas PUPR melaporkan adanya usaha pemerasan dari oknum … Baca Selengkapnya

Fenomena Hujan Es di Yogyakarta

YOGYAKARTA, Jowonews- Badan Meteorologi, Klimatologi, dan Geofisikan (BMKG) Yogyakarta membenarkan terjadinya hujan es di sejumlah wilayah di Kota Yogyakarta dan Kabupaten Sleman, Daerah Istimewa Yogyakarta, pada Rabu (3/3) siang tadi. Fenomena alam ini disebabkan pertumbuhan awan cumulonimbus. “Betul, terpantau telah terjadi hujan es di Kecamatan Turi (Sleman) dan Kota Yogyakarta,” kata Kepala Stasiun Klimatologi Sleman, … Baca Selengkapnya

Jateng Waspadai Varian Baru Virus Covid-19

SEMARANG, Jowonews- Pemerintah Provinsi Jawa Tengah mewaspadai adanya kemungkinan masuknya varian baru Covid-19 B117 dari Inggris, yang ditemukan di Kabupaten Karawang, Jawa Barat. “Tentu kita akan pantau, dari Dinas Kesehatan juga saya minta pantau terus dan kita koordinasi terus dengan pemerintah pusat agar kita bisa mencegah,” kata Gubernur Jawa Tengah Ganjar Pranowo di Semarang, Rabu … Baca Selengkapnya

1,1 Juta Pasien Covid-19 di Indonesia Sembuh

JAKARTA, Jowonews- Jumlah pasien yang sembuh dari infeksi virus corona tipe SARS-CoV-2 di Indonesia bertambah 9.053 menjadi total 1.169.916 orang. Menurut data Satuan Tugas Penanganan Covid-19 pada Rabu (2/3) siang, jumlah akumulatif warga yang terserang Covid-19 di seluruh Indonesia bertambah 6.808 menjadi 1.353.834 orang. Sementara jumlah pasien yang meninggal dunia karena penyakit itu bertambah 203 menjadi … Baca Selengkapnya