Jowonews

Logo Jowonews Brown

Dalam Sepekan, Jateng Ekspor 548 Ton Produk Perikanan

SEMARANG, Jowonews- Jateng mengekspor 584 ton produk perikanan laut senilai Rp52 miliar ke berbagai negara tujuan dalam kurun waktu 12—17 April 2021. “Pelaksanaan ekspor hari ini merupakan penanda kebangkitan dari produk laut dan perikanan asal Jateng,” kata Ganjar pada acara Pelepasan Ekspor Produk Perikanan Jawa Tengah dengan tema “Indonesia Satu Ekspor” dan peluncuran Bulan Mutu … Baca Selengkapnya

Hati-hati Hoaks Pendaftaran Subsidi Listrik PLN

SEMARANG, Jowonews- PLN memastikan pendaftaran subsidi listrik bagi pelanggan rumah tangga daya 450 Volt Ampere (VA) dan 900 VA melalui situs web hoaks. Para pelanggan diminta untuk berhati-hati terhadap informasi terkait cara memperoleh stimulus listrik dan juga subsidi listrik. “Pelanggan harus berhati-hati terhadap situs-situs web penipuan-penipuan terkait subsidi dan stimulus. Seluruh informasi terkait subsidi dan … Baca Selengkapnya

PSIS Siap Menata Stadion Jatidiri

SEMARANG, Jowonews- Manajemen PSIS Semarang mengaku masih memiliki pekerjaan rumah menata Stadion Jatidiri Semarang sebagai kandang bagi tim kebanggaan ibu kota Jawa Tengah tersebut. “Masih banyak pekerjaan, manajemen PSIS harus siap,” kata CEO PSIS Semarang AS Sukawijaya dalam keterangannya di Semarang, Rabu (14/4). Tugas tersebut disampaikan pria yang akrab disapa Yoyok Sukawi itu secara langsung usai mengecek … Baca Selengkapnya

Ditambah, Ujicoba Pembelajaran Tatap Muka di Temanggung

TEMANGGUNG, Jowonews- Pemerintah Kabupaten Temanggung, Jawa Tengah, secara bertahap menambah jumlah sekolah untuk melakukan uji coba pembelajaran tatap muka (PTM), khususnya tingkat SMP. “Karena SMP menjadi kewenangan pemkab maka secara bertahap dilakukan uji coba PTM seiring para guru di sekolah yang bersangkutan telah melakukan vaksinasi,” kata Sekretaris II Satgas Covid-19 Pemkab Temanggung Djoko Prasetyono di … Baca Selengkapnya

Timnas akan Ujicoba Lawan Oman

JAKARTA, Jowonews- Tim nasional Indonesia akan menjalani laga uji coba melawan Oman pada 29 Mei 2021 mendatang di Uni Emirat Arab. Kepastian itu setelah federasi sepak bola Oman memberikan konfirmasi terkait laga tersebut. Oman menjadi negara kedua yang sepakat untuk melakukan uji coba internasional bersama timnas Indonesia, yang rencananya akan bertolak ke Uni Emirat Arab … Baca Selengkapnya

Waspadai Gelombang Mudik Dini

PEKALONGAN, Jowonews- Pemerintah Kabupaten Pekalongan, Jawa Tengah mewaspadai adanya gelombang mudik secara dini dilakukan masyarakat seiring dengan adanya kebijakan pemerintah melarang mudik Lebaran mulai 6-17 Mei 2021. Bupati Pekalongan Asip Kholbihi di Pekalongan, Rabu (14/4), mengatakan kebijakan pemerintah yang akan dimulai 6-17 Mei 2021 tersebut berpotensi masyarakat memilih mencuri “start” pulang kampung lebih awal. “Oleh … Baca Selengkapnya