Jowonews

Logo Jowonews Brown

MUI: Utamakan Shalat Ied di Rumah Saja

JAKARTA, Jowonews- Majelis Ulama Indonesia (MUI) menghimbau masyarakat untuk mengutamakan shalat Idul Fitri di rumah saja terutama di daerah yang berada di zona merah. “Shalat Idul Fitri ini karena akan menimbulkan kerumunan, menimbulkan kelompok masyarakat yang berbondong-bondong menuju lapangan. Maka kita utamakan untuk, sekali lagi, shalat di rumah saja bersama keluarga,” kata Sekjen MUI Amirsyah … Baca Selengkapnya

Pemerintah Minta Masyarakat Patuhi Larangan Mudik

JAKARTA, Jowonews- Pemerintah meminta masyarakat patuhi larangan mudik Lebaran. Hal ini untuk menghindari peningkatan kasus usai periode libur panjang. “Seperti sudah beberapa kali kami sampaikan bahwa dalam libur panjang selama ini selalu diikuti dengan peningkatan kasus sejak tahun lalu,” tegas Juru Bicara Pemerintah Untuk Penanganan Covid-19 Prof. Wiku Adisasmito dalam konferensi pers di Graha BNPB, … Baca Selengkapnya

Mal di Solo Mulai Berani Gelar Pameran

SUKOHARJO, Jowonews- Mal atau pusat perbelanjaan modern di Soloraya sudah mulai kembali menyelenggarakan pameran setelah vakum selama satu tahun akibat pandemi Covid-19. Salah satunya adalah The Park Mall. “Kali ini kami mencoba untuk nekat mengadakan namun dengan tetap menerapkan protokol kesehatan. Ternyata animo masyarakat cukup bagus,” kata Bussiness and Director The Park Mall Danny Johannes … Baca Selengkapnya

Tokyo Darurat!

TOKYO, Jowonews- Pemerintah Jepang menerapkan keadaan darurat untuk Tokyo, Osaka dan dua prefektur lainnya mulai dari 25 April hingga 11 Mei, saat Jepang berjuang untuk mengatasi pandemi yang muncul kembali hanya tiga bulan sebelum Olimpiade. Di bawah keadaan darurat baru untuk 25 April hingga 11 Mei, pemerintah akan meminta restoran, bar, dan tempat karaoke yang … Baca Selengkapnya

Larangan Mudik Strategis Cegah Lonjakan Kasus Covid-19

PURWOKERTO, Jowonews- Larangan mudik Idul Fitri 2021 dinilai baik sebagai kebijakan strategis untuk mencegah lonjakan kasus Covid-19. “Kebijakan larangan mudik sangat strategis untuk mengurangi mobilitas penduduk. Tujuannya sangat baik, semata-mata untuk mencegah lonjakan kasus dan kematian karena Covid-19,” kata ahli epidemiologi lapangan dari Universitas Jenderal Soedirman (Unsoed) Purwokerto dr. Yudhi Wibowo di Purwokerto, Banyumas, Jawa … Baca Selengkapnya