Jowonews

Logo Jowonews Brown

Komunitas Boyolali Slingshot Lestarikan Permainan Tradisional Ketapel

Komunitas Boyolali Slingshot

BOYOLALI – Ketapel merupakan permainan lama yang mulai memudar karena modernisasi. Dulu, alat ini digunakan untuk berburu. Komunitas Boyolali Slingshot (BOS) berupaya melestarikan permainan ketapel tradisional tersebut. Pendiri komunitas Boyolali Slingshot, Agung Nugroho menjelaskan, bahwa keberadaan ketapel sebagai mainan tradisional kini mulai hilang seiring berjalannya waktu. Oleh karena itu, inovasi dan sosialisasi permainan tradisional ini … Baca Selengkapnya

Beginilah Keseruan Anak-anak Kudus Mewarnai Celengan

Pekan UMKM Kudus

KUDUS – Puluhan anak di Kabupaten Kudus, Jawa Tengah mengikuti lomba mewarnai celengan pada Pekan UMKM Kudus, Minggu (11/9/2022). Mereka memamerkan hasil karyanya dalam kegiatan yang diadakan di Lapangan Simpang Tujuh Kudus. Pekan UMKM Kudus berlangsung selama dua hari, mulai Sabtu hingga Minggu (10-11/9/2022). Kegiatan ini bertujuan untuk memeriahkan HUT ke-75 PT Sukun Wartono Indonesia … Baca Selengkapnya

Festival Blangkon di Solo, Ajak Generasi Muda Mencintai Budaya Jawa

SURAKARTA – Festival Blangkon 2022 yang digelar di Loji Gandrung Solo, Jawa Tengah, pada 9-11 September 2022, selain untuk menjaring wisatawan, juga bertujuan untuk menjaring generasi muda yang mencintai budaya Jawa. Selain itu festival ini juga untuk mendorong generasi muda agar lebih suka memakai blangkon di berbagai kesempatan. Upaya ini juga untuk mengedukasi filosofi di … Baca Selengkapnya