Jowonews

Logo Jowonews Brown

Merangkai Makna Parade Budaya di Negeri Atas Awan

Banjarnegara, Jowonews.com – Dataran tinggi Dieng merupakan salah satu tempat favorit wisata di Jawa Tengah. Pemandangan alamnya yang indah serta kearifan budaya lokal yang masih terjaga menjadikan banyak turis local maupun mancanegara mengunjungi tempat ini.

Jika anda berkunjung ke Dieng, sempatkanlah mampir ke kecamatan Kejajar Kabupaten Wonosobo. Selain sebagai salah satu pos pendakian Gunung Prau yang menawan, di tempat ini seringkali diadakan parade budaya local yang sangat meriah.

Pelaksanaan parade budaya biasanya bergantian setiap bulannya, untuk waktu pelaksanaanya ditentukan oleh pemangku adat tiap desa. Salah satu rangkaian parade budaya yang sempat kami abadikan berada di desa Jojogan yang dilaksanakan bulan Oktober.

Reporter/Foto : Teguh Prasetyo (Ikuti di Twitter @teguhtsuyoi)

BACA JUGA  Longsor Terjang Banjarnegara, 105 Rumah Tertimbun, 3 Orang Tewas

Simak Informasi lainnya dengan mengikuti Channel Jowonews di Google News

Bagikan berita ini jika menurutmu bermanfaat!

Baca juga berita lainnya...