Resep Ayam Ingkung Jawa Empuk dan Gurih Untuk Sajian Acara Spesial
Resep ayam ingkung Jawa berikut bisa jadi panduan atau referensi bagi Anda yang akan menggelar acara spesial dalam lingkup budaya Jawa. Umumnya, Ayam ingkung digunakan sebagai hidangan utama dalam acara tumpengan. Kata “ingkung” diambil dari bahasa Sanskerta “jinakung” yang berarti mendoakan. Ayam utuh diletakkan dalam posisi telungkup, sebagai bentuk penghormatan kepada Yang Maha Kuasa. Ayam ingkung Jawa adalah ayam kampung yang utuh, yang telah dibumbui dengan rempah-rempah lengkap dan disajikan utuh sebagai hidangan pendamping tumpeng. Dalam budaya Jawa, ayam ingkung memiliki makna yang khusus. Untuk membuat ayam ingkung, ayam kampung yang gemuk sangat cocok. Dagingnya empuk, kokoh, dan tidak mudah hancur saat dimasak dalam waktu yang lama. Resep Ayam Ingkung Jawa Empuk dan Gurih Bahan: Bumbu Halus: Cara Membuat: Tips Membuat Ayam Ingkung: