Jowonews

Logo Jowonews Brown

Bentrok di Sekitar Gedung Bawaslu, Polisi Amankan 20 Orang Diduga Provokator

JAKARTA, Jowonews.com – Kepala Biro Penerangan Masyarakat Polri Brigjen Pol Dedi Prasetyo mengatakan bahwa Polri telah mengamankan lebih dari 20 orang yang diduga pelaku provokator dalam aksi unjuk rasa massa di depan Gedung Bawaslu RI yang kemudian berujung ricuh, Selasa (21/05) malam hingga Rabu dini hari. “Saat ini aparat kepolisian sudah mengamankan lebih dari 20 … Baca Selengkapnya

Polda Amankan 83 Pengunjuk Rasa Saat Bentrok

JAKARTA, Jowonews.com– Kepolisian Daerah (Polda) Metro Jaya mengamankan 83 pengunjuk rasa saat terjadi bentrokan unjuk rasa angkutan umum di beberapa titik Jakarta, Selasa. “Sebanyak 83 orang sudah kami amankan sedang dilakukan pendalaman penyidikan apakah nantinya masuk pidana,” kata Kapolda Metro Jaya, Irjen Pol Moechgiyarto di Jakarta, Selasa. Pemeriksaan kepada para pengunjuk rasa yang diamankan karena … Baca Selengkapnya

Agung Laksono: Kami Ingin Bersatu Secara “Fair”

JAKARTA, Jowonews.com – Ketua Umum Partai Golkar hasil musyawarah nasional Ancol Agung Laksono mengungkapkan keinginannya untuk bersatu bergabung dengan kubu munas Bali Aburizal Bakrie dengan cara yang adil. “Kami memang beda pendapat tapi kami mencintai sebuah persatuan. Kami ingin rekonsiliasi, kami ingin bersatu kembali tapi dengan cara yang ‘fair’, dengan cara yang adil,” kata Agung … Baca Selengkapnya

Khawatir Aremania Balas Dendam, 35 Bonek Dikirim ke Polda Jateng

SRAGEN, Jowonews.com – Sebanyak 35 suporter bondo nekat (Bonek) yang melakukan penyerangan terhadap suporter Aremania hingga mengakibatkan dua orang tewas dikirim  ke Polda Jawa Tengah (Jateng), Sabtu (19/12) malam. Pemindahan Bonek dari Mapolres Sragen menuju Mapolda Jateng itu dilatarbelakangi mencuatnya rumor balas dendam yang diusung supporter Aremania. Disisi lain, dalam kasus kericuhan itu, kepolisian menetapkan 16 … Baca Selengkapnya

Begini Kronologi Tewasnya Dua Suporter Aremania di Sragen

SRAGEN, Jowonews.com – Pihak manajemen Arema Cronus akhirnya merilis secara resmi kronologi dan ungkapan bela sungkawa atas meninggalnya salah seorang suporter mereka. Suporter bernama Eko Prasetyo (28 tahun), warga Kecamatan Pujon, Kabupaten Malang, akhirnya meregang nyawa setelah bus yang ditumpanginya dihadang dan dilempati batu oleh sekelompok orang tak dikenal. Dari informasi yang dihimpun Manajemen Arema Cronus … Baca Selengkapnya

Paripurna Visi Misi Paslon, Antar Pendukung Nyaris Bentrok

SRAGEN, Jowonews.com– Bentrokan antar pendukung pasangan calon (paslon) nyaris mewarnai paripurna penyampaian visi misi paslon bupati/wakil bupati di gedung DPRD Sragen, Rabu (9/9). Bahkan  pendukung, Agus Fatchurrahman-Joko Suprapto (Aman-to) dan Yuni-Dedy nyaris bentrok. Beruntung aparat kepolisian Polres Sragen bertindak sigap. Polisi langsung membuat pagar betis untuk menghindari baku hantam antar kedua pendukung tersebut. Berdasar pantauan, peristiwa yang nyaris adu … Baca Selengkapnya