Jowonews

Logo Jowonews Brown

BNN Terus Gencarkan Operasi Yustisi

Semarang, Jowonews.com – Badan Narkotika Nasional Provinsi Jawa Tengah akan terus melakukan operasi yustisi untuk menekan peredaran barang berbahaya tersebut. “Peredaran narkotika, khususnya jenis sabu-sabu masih terus berlangsung,” kata Kepala Badan Narkotika Nasional Provinsi Jawa Tengah Brigjenpol Amrin Remico di Semarang, Rabu (23/9). Operasi yustisi berkelanjutan, kata dia, akan terus digelar untuk mempersempit ruang gerak … Baca Selengkapnya

BNN Ajari Petugas RSUD Rehabilitasi Narkoba

Semarang, Jowonews.com – Badan Narkotika Nasional (BNN) berikan pelatihan tentang “Peningkatan Kemampuan Asesmen bagi Petugas Rehabilitasi Instansi Pemerintah di Jateng” yang diikuti 100 petugas rehabilitasi RSUD dan Puskesmas Non IPWL se-Jateng di Hotel Dafam Jl Imam Bonjol No 188 Semarang. Staf Ahli Deputi Bidang Rehabilitasi BNN Pusat dr Kusman Suriakusuma Sp KJ mengungkapkan bahwa data penelitian … Baca Selengkapnya

BNN Gelar Sosialisasi Bahaya Narkoba di Semarang

Semarang, Jowonews.com – Badan Narkotika Nasional Provinsi (BNNP) Jateng mengadakan Seminar Sosialisasi bahaya narkoba di Aula Sekolah Menengah Kejuruan (SMK) 8 Semarang yang terletak di Jalan Pandanaran II No. 12, hari Selasa (11/8). SMK N 8 merupakan salah satu dari 7 sekolah dikota Semarang yang terpilih dari kegiatan yang diselenggarakan oleh BNNP Jawa Tengah. Sebagaimana … Baca Selengkapnya

BNN Ungkap Jaringan Bisnis Sabu Nusakambangan

Semarang, Jowonews.com – Jaringan bisnis sabu-sabu di LP Nusakambangan kembali diungkap Badan Narkotika Nasional (BNN) Jawa Tengah. Menurut Kepala BNN Jateng, Brigjen Pol Amrin Remico, jaringan bisnis tersebut  dengan target peredaran di wilayah Jepara. “Kurirnya sudah ditangkap, narapidana yang mengendalikan bisnis narkotika dari dalam Nusakambangan juga sudah diamankan,” ungkapnya, Jumat (15/5). Dikatakan Amrin, kurir berinisial DK … Baca Selengkapnya

Pelapor Pecandu Narkoba dapat Imbalan Rp100 Ribu

SEMARANG, Jowonews.com – Badan Nasional Narkotika (BNN) Provinsi Jateng menjanjikan imbalan Rp100 ribu bagi siapa saja pelapor pecandu narkoba. Utamanya yang mempunyai keluarga, teman, atau sahabat yang menjadi pecandu narkoba. ‘’Segera melaporkan ke sejumlah puskesmas yang ada di Kota Semarang. Pemberian imbalan atau jasa ini sebagai upaya mendukung pemberantasan narkoba,’’ kata Kepala BNN Jateng Kombes … Baca Selengkapnya

Edarkan Narkoba, Ahli Taekwondo Pukul Polisi Saat Ditangkap

Semarang, Jowonews.com – Direktorat Reserse Narkoba Polda Jateng meringkus Edy Hari Arwando (53) warga Dukuh Bercak RT01/RW03, Kelurahan Blondo, Kecamatan Mungkid, Kabupaten Magelang. Olahragawan bela diri taekwondo tersebut sempat memukul dua polisi yang akan menangkapnya di rumahnya. Direktur Reserse Narkoba Polda Jateng Kombes N.Simbolon mengatakan tersangka ditangkap di rumahnya. Penangkapan tersebut didasarkan atas penyidikan intensif … Baca Selengkapnya

Tiga Bulan, Polrestabes Ringkus 16 Pelaku Kejahatan Narkoba

Semarang, Jowonews.com-Polrestabes Semarang meringkus 16 pelaku penyalahgunaan berbagai jenis narkotika selama Bulan Agustus hingga Oktober 2014. “Ada pemakai, ada kurir, ada juga yang pengedar,” kata Kepala Satuan Reserse Narkotika Polrestabes Semarang Ajun Komisaris Besar Juli Agung Pramono di Semarang, Selasa (14/10). Dari para tersangka tersebut, lanjut dia, polisi juga mengamankan barang bukti seperti 1,5 kilogram … Baca Selengkapnya