Jowonews

Logo Jowonews Brown

Dua Desa Masuk Program Mandiri Pangan

KUDUS, Jowonews.com – Sebanyak dua desa di Kabupaten Kudus, Jawa Tengah, menjadi sasaran program desa mandiri pangan, kata Kepala Kantor Ketahanan Pangan Kabupaten Kudus Edi Supriyanto. “Awalnya ada empat desa yang menjadi sasaran program desa mandiri pangan,” ujarnya di Kudus, Selasa. Sebanyak empat desa tersebut, yakni Desa Wonosoco (Kecamatan Undaan), Desa Tanjungrejo (Kecamatan Jekulo), Desa … Baca Selengkapnya

Buaya Muncul Di Sungai Ijo Banyumas, Warga Desa Nusadadi Panik

BANYUMAS, Jowonews.com – Warga Desa Nusadadi, Kabupaten Banyumas, Jawa Tengah, digegerkan oleh kemunculan sejumlah buaya di Sungai Ijo yang berbatasan dengan Kabupaten Cilacap sejak dua pekan terakhir. “Jumlahnya belum diketahui secara pasti namun diperkirakan sekitar dua sampai empat ekor, yang besar kelihatannya ada satu ekor,” kata Kepala Desa Nusadadi Ngalimin di Nusadadi, Kecamatan Sumpiuh, Banyumas, … Baca Selengkapnya

Penerimaan Dana Desa Naik 124 Persen

UNGARAN, Jowonews.com – Penerimaan dana desa (DD) tahun 2016 dari APBN untuk Kabupaten Semarang naik 124,4 persen atau sebesar Rp 129, 797 M. Sementara tahun 2015 hanya sebesar Rp 57, 840 M. Sedangkan alokasi dana desa (ADD) bersumber APBD Kabupaten Semarang tahun 2016 juga naik 10,12 persen dari sebelumnya Rp 91, 891 M menjadi sebesar … Baca Selengkapnya

DPRD Komunikasikan Usulan Perubahan Status Jalan Lingkungan

BANTUL, Jowonews.com – Dewan Perwakilan Rakyat Daerah Kabupaten Bantul, Daerah Istimewa Yogyakarta, akan mengomunikasikan dengan pemerintah setempat mengenai perubahan status jalan lingkungan menjadi jalan poros desa yang diusulkan lembaganya. “Kami sepakat dengan usulan perubahan status sejumlah jalan lingkungan, kami akan komunikasikan rencana ini kepada bupati terpilih pascapelantikan nanti,” kata Ketua DPRD Kabupaten Bantul Hanung Raharjo … Baca Selengkapnya

Gunung Kidul Harapkan Pendamping Desa Yang Kompeten

GUNUNG KIDUL, Jowonews.com – Pemerintah Desa di Kabupaten Gunung Kidul, Daerah Istimewa Yogyakarta, mengharapkan pendamping desa yang menguasai materi Undang-Undang Nomor 6 tahun 2014 tentang Desa. Kepala Desa Banyusoco, Kecamatan Playen Sutiyono di Gunung Kidul, Senin, mengatakan Undang-Undang Desa mewajibkan desa memiliki pendamping dari Kementerian Desa Pembangunan Daerah Tertinggal dan Transmigrasi, namun dibutuhkan pendamping yang … Baca Selengkapnya

Cilacap Tergenang Banjir

CILACAP, Jowonews.com – Dua desa di Kabupaten Cilacap, Jawa Tengah, tergenang banjir dengan ketinggian air berkisar 30-50 centimeter akibat hujan lebat yang terjadi sejak Rabu (16/12) sore. “Genangan air tersebut hanya di halaman rumah-rumah warga Desa Sidareja dan Gunungreja, Kecamatan Sidareja, serta ruas jalan dan sekitar Pasar Karna,” kata Kepala Pelaksana Harian Badan Penanggulangan Bencana … Baca Selengkapnya

Dinbudpar Banjarnegara Dorong Masyarakat Bangun Desa Wisata

BANJARNEGARA, Jowonews.com – Dinas Kebudayaan dan Pariwisata (Dinbudpar) Kabupaten Banjarnegara, Jawa Tengah, mendorong masyarakat di wilayah yang memiliki destinasi wisata maupun produk unggulan untuk berinisiatif membangun desa wisata. “Kami tidak berani (membangun desa wisata) atas inisiatif pemerintah karena konsekuensinya akan dikembalikan kepada kesiapan masyarakat,” kata Kepala Dinbudpar Banjarnegara Aziz Achmad di Banjarnegara, Selasa. Menurut dia, … Baca Selengkapnya

Ritual Dusun Sungkup, Melawi, Kalimantan Barat (1)

MELAWI, Kalbar, Jowonews.com – “Dung..dung…dung….” suara gong tiba-tiba mendengung di telinga kala tiba di Dusun Sungkup, wilayah dengan 116 kepal keluarga yang terletak di Desa Belaban Ella, Kecamatan Menukung, Kabupaten Melawi, Kalimantan Barat. Sambil sedikit meregangkan badan yang lelah setelah melakukan perjalanan selama kurang lebih lima jam dari Kota Sintang, lamat-lamat terdengar alunan nada meriah … Baca Selengkapnya