Jowonews

Logo Jowonews Brown

Stok Gabah dan Beras di Bulog Solo Capai 15.000 Ton

SOLO, Jowonews.com – Ketersediaan beras dan gabah di Perum Bulog Subdivisi Regional III Surakarta hingga saat ini mencapai 15.000 ton atau cukup untuk lebih dari tiga bulan. “InsyaAllah sejauh ini aman, tetapi memang sampai saat ini belum ada pagu penyalurannya,” kata Kepala Perum Bulog Subdivre III Surakarta Imam Firdaus Jamal di Solo, Senin. Ia mengatakan selain … Baca Selengkapnya

Bulog Solo Targetkan Pengadaan Pangan 2020 Sebanyak 38.030 Ton

SOLO, Jowonews.com – Perusahaan Umum (Perum) Bulog Kantor Cabang Surakarta, Jawa Tengah, terus melakukan pengadaan pangan dengan menyerap gabah hasil panen petani di Solo Raya, dengan target 2020 sebanyak 38.030 ton setara beras. Kepala Perum Bulog Kantor Cabang Surakarta Imam Firdaus Jamal, di Solo, Rabu, mengatakan tahun ini Bulog Kantor Cabang Surakarta ditargetkan menyerap hasil panen … Baca Selengkapnya

Pemkab Boyolali Targetkan Produksi Gabah Tahun 2020 295.855 Ton

BOYOLALI, Jowonews.com – Pemerintah Kabupaten Boyolali yang dikenal salah satu daerah lumbung pangan di Jawa Tengah menargetkan produksi gabah pada 2020 mencapai 295.855 ton. “Jumlah target produksi gabah di Boyolali tahun ini, meningkat dibanding 2019, yakni 292.987 ton gabah kering panen (GKP),” kata Kepala Dinas Pertanian (Dispertan) Kabupaten Boyolali, Bambang Jiyanto, di Boyolali, Selasa. Luas … Baca Selengkapnya