Jowonews

Logo Jowonews Brown

Ganjar Dengan Teliti Cek Kesiapan Tes CPNS di Boyolali

BOYOLALI, Jowonews.com – Gubernur Jawa Tengah Ganjar Pranowo melakukan pengecekan kesiapan di lokasi tes seleksi kompetensi dasar calon pegawai negeri sipil (CPNS) yang akan  diselenggarakan di Asrama Haji Donohudan, Kabupaten Boyolali, pada 20 Februari 2020 hingga 4 Maret 2020. Pengecekan kesiapan panitia tes CPNS tersebut dilakukan Ganjar beberapa saat sebelum terbang ke Jakarta melalui Bandara … Baca Selengkapnya

Ganjar Dukung Total Wacana Ganti Skripsi dengan Pengabdian di Desa Tertinggal

SEMARANG, Jowonews.com – Gubernur Jawa Tengah Ganjar Pranowo mendukung wacana skripsi yang selama ini menjadi syarat kelulusan mahasiswa strata satu diganti menjadi praktik pengabdian di desa-desa tertinggal sebagai upaya percepatan sekaligus pemerataan pembangunan desa. “Saya mendukung penuh ide ini karena desa memang butuh kaum-kaum cendekiawan untuk maju,” katanya di Semarang, Selasa. Menurut Ganjar, berbagai persoalan … Baca Selengkapnya

Ganjar Bantu Pemulangan Warga Jateng Pasca-Observasi di Natuna

SEMARANG, Jowonews.com – Gubernur Jawa Tengah (Jateng), Ganjar Pranowo membantu pemulangan sejumlah warga Jawa Tengah ke daerah masing-masing usai menjalani masa observasi terkait virus Corona (Covid-19) di Natuna selama 14 hari setelah dari Wuhan, Tiongkok. “Kita siapkan bantuan mereka sampai rumah masing-masing,” kata Ganjar saat dihubungi melalui telepon di Semarang, Sabtu. Ganjar mengaku sudah menginstruksikan … Baca Selengkapnya

Ganjar Sepakat Hukum Pelaku Bullying Dengan Ikut Pendidikan Militer

SEMARANG, Jowonews.com – Gubernur Jawa Tengah Ganjar Pranowo setuju dengan usulan warganet mengenai hukuman bagi pelaku perundungan (bullying) di sebuah SMP, Kabupaten Purworejo, yang masih di bawah umur untuk mengikuti pendidikan kemiliteran selama beberapa bulan agar menimbulkan efek jera. “Menurut saya, hal itu (hukuman mengikuti pendidikan kemiliteran) akan lebih mengena daripada mereka dihukum seperti pelaku … Baca Selengkapnya

Ganjar Ajak Pelajar SD Asal Cibubur Piknik di Kantor Gubernur

SEMARANG, Jowonews.com – Gubernur Ganjar Pranowo mengajak puluhan pelajar SD Al-Azhar Syifa Budi Cibubur, Jawa Barat, berkeliling ke beberapa ruangan di kantor Gubernur Jawa Tengah di Jalan Pahlawan, Semarang, Selasa. Awalnya anak-anak tersebut diajak ke ruang rapat untuk mengikuti pertemuan yang digelar secara resmi, namun kemudian Ganjar mengajak puluhan pelajar SD jalan-jalan melihat beberapa fasilitas … Baca Selengkapnya

Ganjar Dorong Bawang Putih Dijadikan Komoditas Prioritas

SEMARANG, Jowonews.com – Gubernur Jawa Tengah Ganjar Pranowo mendorong pemerintah pusat untuk menjadikan bawang putih sebagai salah satu komoditas prioritas guna mengantisipasi terjadinya gejolak harga akibat terbatasnya pasokan. “Dengan dijadikannya bawang putih sebagai komoditas prioritas, maka diharapkan pasokan di Tanah Air tidak lagi terganggu,” kata Ganjar di Semarang, Senin. Saat ini pasokan bawang putih di … Baca Selengkapnya

Dubes Prancis Tawari Ganjar Buka Warkop di Paris

SEMARANG, Jowonews.com – Duta Besar Indonesia untuk negara Perancis, Arrmanatha Christiawan Nasir, menawari Gubernur Jawa Tengah Ganjar Pranowo membuka warung kopi di Kota Paris, karena tingginya minat masyarakat setempat terhadap produk kopi asal Jawa Tengah. “Produk kopi asal Jawa Tengah selalu diminati warga Perancis di sana, untuk itu saya menawarkan agar Jawa Tengah membuka warung … Baca Selengkapnya

Ganjar Tidak Takut Langgar HAM Terkait Penolakan Kepulangan WNI Eks ISIS

SEMARANG, Jowonews.com – Gubernur Jawa Tengah Ganjar Pranowo mengaku tidak takut disebut melanggar hak asasi manusia (HAM) karena menolak kepulangan warga eks ISIS ke beberapa daerah di Indonesia. “Melanggar HAM bagaimana? Justru mereka (eks ISIS, red.) itu yang melanggar HAM dengan sadis. Coba lihat mereka melanggar HAM tidak? Mereka malah supersadis, ‘nyembelih’ orang, kok, bukan … Baca Selengkapnya