Jowonews

Logo Jowonews Brown

Polri Pastikan Pengunggah Humor Gus Dur Tak Diproses Hukum

JAKARTA, Jowonews.com – Mabes Polri memastikan tidak ada proses hukum dalam peristiwa pemanggilan Polres Kepulauan Sula, Maluku Utara terhadap warga berinisial IA, pria yang mengunggah lelucon Presiden ke-4 RI, Abdurrahman Wahid (Gus Dur) soal tiga polisi jujur di media sosialnya. “Tidak ada BAP (berita acara pemeriksaan), tidak ada kasus,” ujar Kadiv Humas Polri Irjen Pol … Baca Selengkapnya

Haul Gus Dur ke-10 Hasilkan 10 Rekomendasi Untuk Pemerintah, Berikut Daftarnya

JJAKARTA, Jowonews.com – Peringatan Haul Presiden Keempat Republik Indonesia Abdurrahman Wahid (Gus Dur) ke-10 menghasilkan sepuluh rekomendasi untuk pemerintah. Rekomendasi yang dihasilkan lewat rembug budaya yang pemantiknya antara lain Kepala Kepolisian Daerah Metro Jaya, Komisaris Jenderal Polisi Gatot Eddy Pramono, Mantan Menteri Agama di Kabinet Kerja Lukman Hakim Saifuddin, Akademisi Universitas Indonesia, Saras Dewi Dharmantra, … Baca Selengkapnya

Gus Dur Diusulkan Gelar Pahlawan Nasional

JAKARTA, Jowonews.com – Sejumlah sahabat dan keluarga Presiden Republik Indonesia keempat Abdurrahman Wahid atau Gus Dur berencana untuk mengajukan gelar pahlawan nasional pada tokoh tersebut. Dalam pertemuan yang digagas oleh mantan Ketua Mahkamah Konstitusi Mahfud MD di Jakarta, Rabu, wacana pemberian gelar tersebut sebagai bentuk penghargaan kepada Gus Dur yang dinilai telah banyak berkontribusi pada … Baca Selengkapnya

Jelang Haul, Wisata Ziarah Makam Gus Dur Ditutup Sementara

JOMBANG, Jowonews.com – Lokasi wisata religi makam almarhum KH Abdurrahman Wahid atau yang akrab disapa Gus Dur di Pondok Pesantren Tebuireng, Kabupaten Jombang, Jawa Timur, ditutup sementara, menjelang persiapan haul ke-6 Gus Dur yang berlangsung Sabtu. “Penutupan sementara kami lakukan sejak kemarin (Jumat, 25/12). Kami sudah memberikan informasi ke peziarah, sebab persiapan untuk haul,” kata … Baca Selengkapnya