Jowonews

Logo Jowonews Brown

Bima Arya Tak Setuju IMB Dihapus dalam Omnibus Law

JAKARTA, Jowonews.com – Wali Kota Bogor Bima Arya Sugiarto tidak menyetujui jika izin mendirikan bangunan (IMB) dihapuskan seiring penyusunan Omnibus Law Rancangan Undang-Undang (RUU) Cipta Kerja. “Saya tidak setuju IMB dihapus. Yang diperlukan adalah penyederhanaan rezim perizinan,” katanya usai diskusi “Evaluasi Publik dan Isu-Isu Nasional dalam 100 Hari Jokowi-Amin”, di Jakarta, Minggu. Menurut dia, selama … Baca Selengkapnya

Ombudsman Minta Tower PT Protelindo Tanpa IMB Segera Dibongkar

KUDUS, Jowonews.com – Menara telekomunikasi milik PT Protelindo di Kecamatan Mejobo, Jawa Tengah, yang belakangan diketahui belum mengantongi izin mendirikan bangunan (IMB) segera dibongkar oleh pemiliknya. Pembongkaran itu menyusul adanya surat rekomendasi dari Ombudsman untuk membongkar karena beroperasi sejak 2014 tanpa IMB. “PT Protelindo sudah kami panggil hari ini (12/7) dan menandatangani surat pernyataan kesanggupan … Baca Selengkapnya

Jokowi Batalkan 3.143 Perda Ini, Apa Saja ?

JAKARTA, Jowonews.com – Presiden Joko Widodo membatalkan 3.143 Peraturan Daerah (Perda) yang bermasalah, yakni menghambat kapasitas nasional, menghambat kecepatan untuk memenangkan kompetisi serta bertentangan dengan semangat kebhinnekaan dan persatuan. “Dari hasil evaluasi yang dilakukan pemerintah terhadap peraturan daerah dan Peraturan Kepala Daerah, terdapat 3.143 peraturan,” kata Presiden saat konferensi pers di Istana Merdeka Jakarta, Senin. … Baca Selengkapnya

Retribusi IMB Diharapkan Turun

KUDUS, Jowonews.com – Badan Penanaman Modal dan Pelayanan Perizinan Terpadu (BPMPPT) Kudus mengusulka retribusi izin mendirikan bangunan (IMB) diturunkan hingga 60 persen sehingga menjadi angin segar pelaku usaha. Retribusi IMB saat ini merupakan yang termahal di Indonesia, sehingga dikeluhkan pelaku usaha. Kepala Badan Penanaman Modal dan Pelayanan Perizinan Terpadu (BPMPPT) Kudus Revlisianto Subekti mengatakan, tarif … Baca Selengkapnya