Jowonews

Logo Jowonews Brown

Pemprov Percepat Pembangunan Jateng Park

Semarang, Jowonews.com – Pemerintah Provinsi Jawa Tengah terus melakukan upaya percepatan pembangunan fisik Taman Safari Jawa Tengah atau “Jateng Park” di kawasan Wana Wisata Penggaron, Desa Susukan, Kecamatan Ungaran, Kabupaten Semarang, agar bisa segera direalisasikan. “Rencana pembangunan fisik ‘Jateng Park’ jalan terus dan sekarang ada percepatan mengenai proses perizinan dan memastikan investornya,” kata Gubernur Jawa … Baca Selengkapnya

Jateng Park Belum Ada Blue Printnya

Semarang, Jowonews.com – Kalangan DPRD Jateng menyoroti Pemprov Jateng terkait rencana pembangunan Jateng Park di Penggaron, Kabupaten Semarang yang belum terealisasi. Dewan menilai selama ini belum ada blue print wisata terpadu antara invenstor dan Perhutani, sebagai pemilik lahan. Belum adanya kesepakan jelas inilah yang dinilai sebagai penghambat proses pembangunan Jateng Park. Anggota Komisi B DPRD … Baca Selengkapnya

Walhi Minta Proyek Jateng Park Dikaji Ulang

Hutan Penggaron Direncankan masuk Jateng Park

SEMARANG, Jowonews.com – Sejumlah aktivis lingkungan di Jawa Tengah menentang  rencana pemerintah provinsi melakukan pembangunan obyek wisata Jateng Park di kawasan hutan Penggaron, Kabupaten Semarang. Sebab, proyek itu dikhawatirkan merusak ekologi daerah setempat. Manajer Program Wahana Lingkungan Hidup (Walhi) Jawa Tengah Arif Zayyin mengatakan, hutan Penggaron menjadi kawasan ekologi, daerah resapan, hutan kota, serta daya … Baca Selengkapnya

Pemprov Targetkan Jateng Park Dibangun Pertengahan 2015

Hutan Penggaron Direncankan masuk Jateng Park

SEMARANG, Jowonews.com  – Tukar menukar lahan menjadi salah satu opsi, agar Jateng Park dapat segera dibangun di tanah milik Perum Perhutani di Kabupaten Semarang. Kesepakatan konsep ditargetkan dicapai pada akhir bulan ini, dan pembangunan diharapkan dapat dimulai pertengahan 2015. Sekretaris Daerah (Sekda) Jateng Sri Puryono mengatakan, langkah pertama untuk mewujudkan Jateng Park adalah akan ada … Baca Selengkapnya

Perhutani Sediakan Lahan 500 H Untuk Jateng Park

Hutan Penggaron Direncankan masuk Jateng Park

Semarang, Jowonews.com – Untuk merealisasaikan rencana pembangunan wahana wisata Penggaron (WWP) atau sering disebut Jateng Park, pihak Perhutani telah menyediakan lahan seluas 500 hektare yang bisa digunakan untuk dipekerjasamakan. Lahan seluas tersebut saat ini masih berstatus sebagai wahana wisata yang terletak di desa Susukan, Kecamatan Ungaran, Kabuaten Semarang. Demikian diungkapkan Direktur Usaha Non Kayu Perum … Baca Selengkapnya