Jowonews

Logo Jowonews Brown

Agus Rahardjo: Kasus Korupsi e-KTP Paling Sita Perhatian Publik

JAKARTA, Jowonews.com – Ketua Komisi Pemberantasan Korupsi (KPK) Agus Rahardjo mengatakan isu yang paling mendapat perhatian dalam empat tahun terakhir adalah kasus korupsi proyek pengadaan KTP-elektronik (KTP-e). “Setiap tahun, KPK selalu mendapat banyak perhatian. Dalam empat tahun terakhir, ternyata isu yang paling mendapat perhatian adalah kasus korupsi KTP-elektronik,” kata Agus saat konferensi pers Kinerja KPK … Baca Selengkapnya

KPK Buka Kesempatan Miryam Jadi Justice Collaborator

JAKARTA, Jowonews.com – Juru Bicara Komisi Pemberantasan Korupsi Febri Diansyah mengatakan terbuka kemungkinan bagi Miryam S Haryani mengajukan sebagai “justice collaborator” dalam kasus korupsi pengadaan paket KTP elektronik 2011-2012 di Kementerian Dalam Negeri. “Ketika sudah menjadi tersangka tidak menutup kemungkinan bagi yang bersangkutan untuk mengajukan diri sebagai ‘justice collaborator’, karena itu akan lebih menguntungkan baik … Baca Selengkapnya

Fadli Zon tak Permasalahkan Pencekalan Setnov

JAKARTA, Jowonews.com – Wakil Ketua DPR Fadli Zon menilai pencekalan terhadap Ketua DPR Setya Novanto oleh KPK tidak akan mengganggu kinerja parlemen dalam bidang legislasi, pengawasan, dan anggaran karena pimpinan DPR sifatnya kolektif dan kolegial. “Saya kira tidak ada masalah karena ini masih dalam satu tahap awal dan Pimpinan DPR sifatnya kolektif dan kolegial,” kata … Baca Selengkapnya

KPK Pegang Bukti Aliran Dana Korupsi e KTP

  JAKARTA, Jowonews.com – Juru Bicara Komisi Pemberantasan Korupsi (KPK) Febri Diansyah mengatakan total uang yang telah dikembalikan kepada penyidik KPK terkait kasus tindak pidana korupsi pengadaan paket KTP berbasis nomor induk kependudukan secara nasional (e-KTP) sebesar Rp250 miliar. “Sumber pengembalian berasal dari korporasi, ada vendor pengadaan yang mengembalikan, namun juga ada yang perorangan,” kata … Baca Selengkapnya