Jowonews

Logo Jowonews Brown

Gelar Pilkada 2020, KPU Pekalongan Ajukan Anggaran Rp35 Miliar

PEKALONGAN, Jowonews.com –Komisi Pemilihan Umum Kabupaten Pekalongan, Jawa Tengah, mengajukan usulan anggaran Pemilihan Kepala Daerah periode 2020-2025 sebesar Rp35 miliar. Ketua KPU Kabupaten Pekalongan Abi Rizal di Pekalongan, Minggu, mengatakan bahwa usulan anggaran pilkada itu kini masih pada pembahasan di tingkat Badan Perencana Pembangunan (Bappeda) setempat. “Sebelum ditindaklanjuti di tingkat Tim Anggaran Pemerintah Daerah (TAPD) … Baca Selengkapnya

KPU Pekalongan Prioritaskan Distribusi Logistik Ke Daerah Rawan Bencana

PEKALONGAN, Jowonews.com – Komisi Pemilihan Umum Kabupaten Pekalongan, Jawa Tengah, akan memprioritaskan pendistribusian logistik ke beberapa daerah rawan bencana seperti Kecamatan Petungkriono, Lebakbarang, Kandangserang, dan Paninggaran. Katua KPU Pekalongan Abu Rizal di Pekalongan, Sabtu, mengatakan pada kegiatan pendistribusian logistik pemilu tersebut, KPU telah menggandeng Perseroan Terbatas (PT) Pos Indonesia. “PT Pos Indonesia sudah mulai memetakan … Baca Selengkapnya

KPU Pekalongan Gandeng Komunitas Peduli Lingkungan Sosialisasikan Pemilu

Pekalongan, Jowonews.com – Komisi Pemilihan Umum Kota Pekalongan, Jawa Tengah, menggandeng komunitas peduli lingkungan setempat untuk melakukan sosialisasi kepada masyarakat tentang pentingnya partisipasi pemilih pada pelaksanaan Pemilihan Umum 2019. Komisioner KPU Kota Pekalongan Divisi Sosialisasi Pendidikan Pemilih dan Partisipasi Masyarakat Fajar Randi Yogananda di Pekalongan, Jumat, mengatakan kegiatan sosialisasi ini bertujuan untuk memberikan edukasi terkait … Baca Selengkapnya