Jowonews

Logo Jowonews Brown

Pagi Ini Rupiah Menguat Dekati Level Rp14.000

JAKARTA, Jowonews.com — Nilai tukar (kurs) rupiah yang ditransaksikan antarbank di Jakarta pada Senin pagi bergerak menguat mendekati level Rp14.000 dolar AS. Pada pukul 10.05 WIB, kurs rupiah menguat 54 poin atau 0,38 persen menjadi Rp14.066 per dolar AS dibanding posisi sebelumnya Rp14.120 per dolar AS. Ekonom Samuel Aset Manajemen Lana Soelistianingsih di Jakarta, Senin, … Baca Selengkapnya

Dollar AS Melemah Akibat Aksi Ambil Untung

NEWYORK, Jowonews.com – Kurs dolar AS melemah terhadap mata uang utama lainnya pada Senin (Selasa pagi WIB), karena investor mengambil keuntungan setelah greenback reli di sesi sebelumnya didukung kenaikan lapangan pekerjaan yang kuat. Total gaji pekerja non pertanian meningkat 271.000 pada Oktober, kenaikan terbesar sejak Desember 2014. Tingkat pengangguran turun menjadi 5,0 persen, terendah sejak … Baca Selengkapnya

Iklim Usaha di Kudus Belum Terpengaruh Pelemahan Kurs Rupiah

buruh di jateng (Foto : Kompas)

Kudus, Jowonews.com – Iklim usaha di kabupaten Kudus dipastikan belum terpengaruh pelemahan nilai tukar rupiah, sehingga gelombang unjuk rasa buruh di Jakarta, atas kehawatiran terjadinya pemutusan hubungan kerja (PHK) massal tak sampai merembet ke Kudus. “Jika kondisi tetap seperti ini, kami rasa pengusaha di sini masih akan tetap bertahan. Justeru yang kita pikirkan adalah jika … Baca Selengkapnya