Jowonews

Logo Jowonews Brown

Telkomsel Ajak Kaum Milenial Manado Agar Bijak Pakai Plastik

MANADO, Jowonews.com – Telkomsel mengajak kaum milenial di Kota Manado, Provinsi Sulawesi Utara (Sulut) agar bijak dalam memakai plastik. “Telkomsel mengajak masyarakat untuk menunjukkan komitmen dan memberikan aksi nyata untuk mengurangi penggunaan plastik sekaligus mengurangi sampah plastik melalui gerakan #BhayPlastik,” kata Branch Manager Telkomsel Manado, Anthonius Sitorus, di Manado, Sabtu. Dia mengatakan, gerakan sosial yang … Baca Selengkapnya

Tidak Ada Pungutan Bayaran dalam Seleksi Penerimaan Prajurit TNI-AL

MANADO, Jowonews.com – Kadispen Pangkalan Utama TNI Angkatan Laut (Lantamal) VIII Manado, Mayor Laut (T) Yusuf Ali menyatakan pelaksanaan seleksi penerimaan prajurit TNI AL tidak dipungut bayaran. “Selama proses seleksi sampai dengan menjadi Prajurit TNI AL tidak dipungut biaya atau gratis,” katanya di Manado, Jumat. Ia menambahkan saat ini Lantamal VIII membuka pendaftaran Tamtama Prajurit … Baca Selengkapnya

Jimmy Rimba Rogi-Bobby Daud Lolos Setelah Dinyatakan Gugur

BLITAR, Jowonews.com – Komisioner Komisi Pemilihan Umum (KPU) Hadar Nafis Gumay menunggu laporan tertulis dari KPU Provinsi Sulawesi Utara terkait lolosnya pasangan Jimmy Rimba Rogi-Bobby Daud sebagai Wali Kota dan Wakil Wali Kota Manado setelah sebelumnya dinyatakan gugur. “Sebenarnya, kami juga terkejut bahwa KPU Manado berubah sikapnya dengan meloloskan Jimmy Rimba atau memutuskan untuk membuatnya … Baca Selengkapnya

Penyaluran Raskin 13-14 Diharapkan Jaga Stabilitas Harga

MANADO, Jowonews.com – Penyaluran beras masyarakat miskin (raskin) 13 dan 14 di Provinsi Sulawesi Utara (Sulut) diharapkan mampu menjaga stabilitas harga beras di sentra perdagangan Kota Manado dan sekitarnya. “Kami berharap dengan disalurkannya raskin 13 dan 14 akan menjaga stabilitas harga beras di tingkat pedagang,” kata Kepala Perum Bulog Divre Sulut Sabaruddin Amrulla di Manado, … Baca Selengkapnya

Petani Cengkih Minta Bantuan Bibit

MANADO, Jowonews.com – Petani cengkih di Kabupaten Minahasa Provinsi Sulawesi Utara meminta agar pemerintah memberikan bantuan bibit untuk mengganti pohon yang sudah tidak produktif lagi. “Kami meminta agar pemerintah memberikan bantuan bibit cengkih kepada petani karena pohon yang sudah tidak produktif semakin banyak,” kata petani cengkih asal Tondano Utara Minahasa Johnly Kilapong di Manado, Senin. … Baca Selengkapnya

KPU Akomodasi Pemilih Belum Terdaftar Pada DPTB1

MANADO, Jowonews.com – Komisi Pemilihan Umum (KPU) Tomohon, Provinsi Sulawesi Utara (Sulut) mengakomodasi pemilih yang belum terdaftar dalam daftar pemilih tetap (DPT) pada daftar pemilih tambahan satu (DPTb1). “Jadi ada tujuh hari setelah DPT ditetapkan yang disediakan bagi pemilih yang belum terdaftar untuk mendaftar. Tanggal 13-20 Oktober disiapkan KPU bagi pemilih mendaftarkan diri,” katanya Komisioner … Baca Selengkapnya