Jowonews

Logo Jowonews Brown

Rhoma Irama: Dua Poin Lemahkan KPK

JAKARTA, Jowonews.com – Ketua Umum DPP Partai Islam Damai Aman (Idaman) Rhoma Irama menilai sejumlah poin dalam draf revisi Undang-Undang Komisi Pemberantasan Korupsi (UU KPK) yang belakangan diwacanakan, bakal melemahkan lembaga antirasuah itu. “Ada dua hal yang saya lihat, pertama (poin revisi) KPK harus izin kejaksaan dan kedua mengenai pembatasan waktu (eksistensi KPK), ini pelemahan … Baca Selengkapnya

Demokrat Minta Ganjar Jaga Etika Ucapan dan Prilaku

Kukuh Birowo Demokrat

SEMARANG, Jowonews.com – Cara komunikasi Gubernur Jateng Ganjar Pranowo menjadi sorotan mayoritas fraksi di DPRD Jateng, dalam Rapat Paripurna dengan agenda Pandangan Umum Fraksi terhadap Penyampaian Raperda tentang Laporan Pertanggungjawaban Pelaksanaan APBD Jateng TA 2014 dalam Rapar Paripurna DPRD Jateng. Setelah FPP melalui juru bicaranya minta Gubernur Ganjar Pranowo memberi contoh komunikasi yang baik kepada masyarakat, … Baca Selengkapnya

Balon Dikenalkan Struktur Partai, Semua Paparkan Program Kerja

DEMAK, Jowonews.com – DPC PDIP Demak memperkenalkan bakal calon (balon) bupati/wakil bupati yang akan maju dalam pilkada kepada struktur partai. Perkenalan itu dikemas dalam acara Musyawarah Cabang Khusus (Muscabsus) di DPC PDIP Demak, kemarin.  Hadir dalam kesempatan itu semua balon yang mendaftar melalui DPC PDIP Demak. Diantaranya adalah HM Natsir, R. Agus Supriyanto, SH,  Farchan, … Baca Selengkapnya

Gerindra Belum Tentu Usung Soemarmo

  SEMARANG, Jowonews.com – DPD Partai Gerindra Jawa Tengah memberi  kesempatan kepada DPC di 21 kabupaten/kota yang akan menggelar Pilkada untuk menjaring calon bupati/wakil bupati dan walikota/wakil walikota. Namun keputusan akhir siapa yang akan diberi rekomendasi adalah kewenangan penuh dari DPP. Demikian ditegaskan Ketua DPD Gerindra Jateng H Abdul Wachid didampingi Ketua Desk Pilkada Jateng … Baca Selengkapnya

Koalisi Solo Bersama Dideklarasikan, Enam Partai Siap Menang Pilkada

Deklarasi Koalisi Solo Bersatu

Surakarta, Jowonews.com —  Deklarasi koalisi enam partai politik (parpol) yang menyebut dirinya Koalisi Solo Bersama (KSB) akhirnya terwujud. Deklarasi KSB tersebut digelar di sebuah restoran di kawasan Jajar, Laweyan, Solo, Selasa (31/3/2015). Sebagaiman diketahui, enam partai yang mendeklarasikan koalisi tersebut yakni Partai Keadilan Sejahtera (PKS), Partai Amanat Nasional (PAN),  Partai Demokrat, Partai Golongan Karya, Partai … Baca Selengkapnya

Parpol Kerepotan Siapkan Calon di Lima Daerah

SEMARANG, Jowonews.com – Sejumlah partai politik di Jawa Tengah merasa kerepotan menyiapkan calon kepala daerah di lima kabupaten yang hendak melaksanakan Pilkada 2015. Sebab, Pilkada di lima daerah itu skenario awalnya akan dilaksanakan pada  2018, namun dalam perjalannya adalah diikutsertakan dalam Pilkada serentak 2015. Lima daerah itu adalah Pemalang, Grobogan, Demak, Sragen, dan Kabupaten Pekalongan. … Baca Selengkapnya

PPP Jateng Dukung yang Menang

SEMARANG, Jowonews.com – DPW PPP Jawa Tengah menegaskan sikapnya masih mendukung kepengurusan yang diakui pemerintah. Sejauh ini DPW masih menunggu keputusan final terkait dengan kisruh kepengurusan ditingkat pusat. Meski Pengadilan Tata Usaha Negara sudah mengabulkan permohonan gugatan yang diajukan kubu Suryadharma Ali. Putusan PTUN itu sekaligus menganulir surat keputusan Menteri Hukum dan Hak Asasi Manusia … Baca Selengkapnya