Jowonews

Logo Jowonews Brown

PDIP: Pidato Prabowo Dinilai Menyerang dan Menihilkan Prestasi Indonesia

JAKARTA, Jowonews.com – Sekretaris Jenderal DPP PDI Perjuangan Hasto Kristiyanto menilai pidato yang disampaikan capres nomor urut 02 Prabowo Subianto substansinya adalah menyerang dan menihilkan prestasi Indonesia. “PDI Perjuangan tidak kaget dengan substansi isi pidato visi misi capres-cawapres nomor urut 02. Apa yang disampaikan Pak Prabowo adalah melanggar aturan kampanye dan menihilkan presitasi Indonesia,” kata … Baca Selengkapnya

Sandi Apresiasi PDIP Beri Karangan Bunga ke Posko BPN di Solo

JAKARTA, Jowonews.com – Calon wakil presiden nomor urut 02, Sandiaga Uno, mengapresiasi Partai Demokrasi Indonesia Perjuangan (PDIP) yang mengirim karangan bunga selamat atas peresmian Posko Pusat Badan Pemenangan Nasional (BPN) Prabowo-Sandi di Solo. “Kami menyambut baik karangan bunga ucapan selamat dari PDIP tersebut, berarti pasangan Prabowo-Sandiaga, mendapatkan perhatian,” kata Sandiaga, usai acara pertemuan dengan para … Baca Selengkapnya

PDIP Tetapkan 7 Balon Pilkada, Cilacap Paling Berat

SEMARANG, Jowonews.com – Ketua Dewan Pimpinan Daerah Partai Demokrasi Indonesia Perjuangan Jawa Tengah Bambang Wuryanto telah menetapkan tujuh bakal pasangan calon kepala daerah dan wakil kepala daerah yang mendapat rekomendasi dari DPP. “Untuk rekomendasi, kami tidak mengambil sepeser pun dari calon yang diusung (pada pilkada serentak di tujuh kabupaten/kota), kami gotong royong, apalagi kekuatan PDIP banyak,” … Baca Selengkapnya

Mas Pri : Kenaikan Gaji Dewan Jangan Sampai Ganggu Keuangan Daerah !

SEMARANG, Jowonews.com – Kenaikan gaji anggota Dewan Perwakilan Rakyat Daerah Kota Semarang harus disesuaikan dengan kemampuan anggaran dan keuangan daerah, kata Ketua DPRD Kota Semarang Supriyadi. “Kami memang mendengar Presiden sudah menyetujui rencana kenaikan gaji anggota DPRD. Dari kami (DPRD Kota Semarang, red.) juga tidak pernah meminta (gaji naik, red.),” katanya pria yang akrab disapa … Baca Selengkapnya

PDIP Tetapkan Enam Pasangan Calon Kepala Daerah di Jateng

SEMARANG, Jowonews.com – Dewan Pimpinan Pusat Partai Demokrasi Indonesia Perjuangan telah menetapkan enam pasangan bakal calon kepala daerah yang akan diusung pada pilkada serentak di tujuh kabupaten/kota di Jawa Tengah pada 2017. “Pasangan bakal calon di enam daerah sudah diputuskan dalam rapat DPP kemarin, hanya memang belum dituangkan dalam bentuk surat keputusan,” kata Ketua DPD … Baca Selengkapnya

PDIP Buka Peluang Calon Kepala Daerah Diluar Kader

SEMARANG, Jowonews.com – Dewan Pimpinan Daerah Partai Demokrasi Indonesia Perjuangan Jawa Tengah membuka peluang calon kepala daerah yang akan diusung pada tujuh pilkada 2017 dari luar kader PDIP. “Selain menjaring bakal calon kepala daerah dari internal, kami juga membuka pendaftaran untuk masyarakat dari luar kader yang ingin mendaftar diri melalui PDIP,” kata Bendahara DPD PDIP Jateng … Baca Selengkapnya

PDIP Targetkan Menangi Lima Pilkada Di Jateng

SEMARANG, Jowonews.com – Partai Demokrasi Indonesia Perjuangan menargetkan memenangi lima dari tujuh pemilihan kepala daerah tingkat kabupaten/kota di Provinsi Jawa Tengah yang akan dilaksanakan pada 2017. “Kami menargetkan memenangi lima pilkada di Jateng pada 2017 dan saat ini masih dilakukan proses penjaringan calon kepala daerah yang akan diusung,” kata Sekretaris Jenderal DPP PDIP Hasto Kristiyanto … Baca Selengkapnya

DPC PDIP Salatiga Tugaskan 5 Kader Maju Pilwalkot

SALATIGA, Jowonews.com – DPC PDIP Kota Salatiga menugaskan lima kader internalnya untuk mencalonkan diri sebagai walikota atau wakil walikota Salatiga. Empat dari lima nama itu merupakan anggota fraksi PDIP dan satu nama lagi dari kader. Mereka yang ditugaskan untuk maju sebagai kandidat adalah Dance Ishak Palit, Supriyono, Suniprat, Adriana Susi yang merupakan anggota DPRD Salatiga. … Baca Selengkapnya