Jowonews

Logo Jowonews Brown

Pembangunan KIT Batang Serap 140 Ribu Pekerja

BATANG, Jowonews- Pemerintah Kabupaten Batang secara bertahap siap menyerap sekitar 140 ribu pekerja untuk mendukung percepatan pembangunan Kawasan Industri Terpadu Batang yang ditargetkan selesai pada tahun ini. Bupati Batang Wihaji di Batang, Ahad (7/2), mengatakan bahwa pembangunan KIT Batang bertujuan untuk menciptakan lapangan pekerjaan baru, khususnya bagi masyarakat setempat. “Pemanfaatan tenaga kerja lokal akan dimulai … Baca Selengkapnya

DPR Dorong Percepatan Pembangunan Ekonomi Kawasan Jawa Tengah

JAKARTA, Jowonews- Ketua Komisi XI DPR RI Dito Ganinduto menyatakan, pihaknya mendorong berbagai langkah strategis dan terintegrasi guna mempercepat pembangunan ekonomi kawasan di Provinsi Jawa Tengah, selaras dengan Peraturan Presiden No. 79/2019. “Diperlukan strategi yang tepat, memiliki arah pembangunan yang merata, terarah, fokus, dan terukur guna meningkatkan daya saing kawasan yang berdampak pada pertumbuhan investasi … Baca Selengkapnya

Alokasi Anggaran Infrastruktur di Provinsi Jateng Baru Terserap Rp 1,997 Miliar

SEMARANG, Jowonews.com – Anggaran infrastruktur di Provinsi Jawa Tengah melalui APBN 2019 hingga semester I baru terserap Rp1,997 triliun atau 20,99 persen dari alokasi anggaran Rp9,517 triliun. “Ini memang masih jadi PR, karena kita harus mengejar paling tidak 80 persen di sisa enam bulan ini, perlu kerja berat dari seluruh kementerian lembaga yang memegang belanja … Baca Selengkapnya

Mendag : Tingginya Impor Nonmigas Dorong Pembangunan dan Investasi

WASHINGTTON DC, Jowonews.com – Menteri Perdagangan RI Enggartiasto Lukita menyatakan impor nonmigas yang meningkat sepanjang tahun 2018 itu adalah karena banyaknya masuk barang modal dan bahan baku yang diperlukan untuk pembangunan. “Kalau melihat pertumbuhan impor, tentu meningkatnya impor nonmigas lebih banyak karena barang modal dan bahan baku,” kata Mendag di KBRI Washington DC, Amerika Serikat, … Baca Selengkapnya

Jateng Berupaya Percepat Laju Pertumbuhan Ekonomi

Ganjar saat di KSI Banjarnegara. (Foto: Pratama Widodo/Jowonews)

SEMARANG, Jowonews.com – Pemerintah Provinsi Jawa Tengah berupaya mempercepat laju pertumbuhan ekonomi yang sempat tersendat karena pengaruh krisis perekonomian global dengan melakukan berbagai terobosan. “Salah satu terobosan yang kami lakukan untuk mempercepat laju pertumbuhan ekonomi adalah dengan membuat berbagai kemudahan perizinan sekaligus insentif bagi para investor,” kata Gubernur Jawa Tengah Ganjar Pranowo di Semarang, Selasa. … Baca Selengkapnya

Pembangunan Gedung DPRD Jateng Ditunda

SEMARANG, Jowonews.com – Pelaksanaan pembangunan gedung baru DPRD Jawa Tengah dengan anggaran sebesar Rp12 miliar ditunda karena pimpinan dan anggota dewan menilai hal tersebut tidak mendesak dilakukan. “Pembangunan gedung baru DPRD Jateng untuk 2016 pastinya ditunda dan anggarannya dialokasikan untuk berbagai kepentingan masyarakat yang lain di berbagai sektor,” kata Kepala Bagian Humas dan Protokol Sekretariat … Baca Selengkapnya

Kejari Pekalongan Selidiki Kasus Korupsi Rp1,7 Miliar

PEKALONGAN, Jowonews.com – Kejaksaan Negeri Pekalongan, Jawa Tengah, membidik dugaan kasus korupsi proyek jalan jembatan penghubung Desa Luragung-Bojongkoneng senilai Rp1,7 miliar. Kepala Kejaksaan Negeri Pekalongan Ahelia Abustam di Pekalongan, Senin, mengatakan bahwa kasus proyek jalan jembatan senilai Rp1,7 miliar itu, kini masih dalam penyelidikan. “Kami telah memanggil sembilan saksi untuk dimintai keterangan. Saksi itu adalah … Baca Selengkapnya

Pembangunan Stadion Bumi Phala Senilai Rp 16 M Belum Capai 50 Persen

Stadion Bumi Phala Temanggung saat ini sedang tahap perbaikan dan pembangunan.

TEMANGGUNG, Jowonews.com – Pembangunan stadion Bumi Phala di Kabupaten Temanggung hingga akhir Oktober 2015 ini belum mencapai angka 50 persen. Dari pantauan, Senin (26/10), stadion megah ini baru menyelesaikan 45 persen pembangunannya. Menurut Edi, salah satu mandor pengerjaan Stadion Bumi Phala, dalam keterangannya kepada wartawan mengatakan bahwa tahap pengerjaan stadion terbesar di Temanggung ini meliputi … Baca Selengkapnya