Jowonews

Logo Jowonews Brown

Larangan Mudik, Jateng Sekat Perbatasan Antarprovinsi

SEMARANG, Jowonews- Polda Jawa Tengah akan menyekat 14 titik perbatasan antarprovinsi di sekitar wilayah ini berkaitan dengan mudik pada Lebaran 2021. Direktur Lalu Lintas Polda Jawa Tengah Kombes Pol.Rudy Syafirudin di Semarang, Kamis (8/4), mengatakan, penyekatan pemudik akan dilaksanakan mulai 6 hingga 17 Mei 2021. “Kendaraan dari luar Jawa Tengah akan dikembalikan. Kendaraan antarkota saja … Baca Selengkapnya

Cegah Mudik, Mahfud Minta Petugas Jaga Ketat Perbatasan dan Jalan Tikus

JAKARTA, Jowonews.com – Menteri Koordinator Bidang Politik, Hukum dan Keamanan Mahfud MD meminta jalur perbatasan dan “jalan tikus” dijaga ketat untuk mencegah arus mudik menjelang Idul Fitri 1441 H/ 2020 M. Menteri Koordinator Bidang Politik, Hukum dan Kemananan Mahfud MD dalam konferensi pers secara virtual dari Jakarta, Selasa, menyatakan bahwa larangan mudik masih berlaku dan belum … Baca Selengkapnya

Hadapi Ancaman MEA, Kemendes Fokuskan Anggaran di Daerah Perbatasan

Dirjen Pengembangan Daerah Tertentu Kemendes PDTT Suprayoga Hadi (tengah), Wakil Ketua Komisi V DPR Michael Wattimena (kiri) dan Ketua Program Studi Doktor Ilmu Manajemen FE UPI YAI Hamdy Hady menjadi pembicara seminar nasional di Kampus UPI YAI, Jakarta, Rabu (18/5/2016). Seminar ini membahas solusi pembangunan daerah kepulauan di Indonesia.

JAKARTA, Jowonews.com – Menghadapi ancaman era Masyarakat Ekonomi Asean (MEA), Kementerian Desa, Pembangunan Daerah Tertinggal dan Transmigrasi (Kemendes PDTT) memfokuskan anggaran untuk mengembangkan daerah perbatasan dan pulau terluar. Dirjen Pengembangan Daerah Tertentu (PDTU) Kemendes PDTT, Suprayoga Hadi mengatakan, upaya tersebut akan terus dilakukan, agar target pemerintah untuk mengentaskan 80 dari 122 daerah tertinggal dapat segera … Baca Selengkapnya

Indonesia Malaysia Kerjasama Kembangkan Perbatasan

KUALA LUMPUR, Jowonews.com – Indonesia dan Malaysia akan bekerjasama untuk mengembangkan daerah perbatasan. Tidak hanya itu, kedua Negara ini juga akan bekerjasama di bidang pariwisata, perkebunan dan pertanian. Menteri Desa, Pembangunana Daerah Tertinggal dan Transmigrasi, Marwan Jafar mengatakan, rencana kerjasama tersebut akan segera ditindaklanjuti, demi memberikan kesejahteraan desa-desa di kedua Negara tersebut, terutama di daerah … Baca Selengkapnya

Ganjar Fokuskan Perbaikan Jalan Perbatasan

SEMARANG, Jowonews.com – Pemprov Jateng akan memprioritas pembangunan infrastruktur tahun 2016 pada peningkatan ruas jalan perbatasan provinsi dan ruas jalan yang mendukung pariwisata. Selain itu, juga diprioritaskan untuk daerah rawan bencana serta daerah strategis lainnya. “Total panjang jalan provinsi yang direncanakan ditangani dengan kegiatan peningkatan pada tahun anggaran 2016 sepanjang 382,22 kilometer. Selain program peningkatan … Baca Selengkapnya

TNI Bantu Air Bersih Untuk Warga Perbatasan

KUPANG, Jowonews.com – Tentara Nasional Indonesia dari unsur Satuan Tugas Pengamanan Perbatasan RI-Timor Leste, Batalyon Infantri 725/Woroagi, membantu penyaluran air bersih kepada warga perbatasan yang sedang menghadapi tengah krisis air akibat kemarau panjang. “Bantuan air bersih itu di tahap pertama disalurkan kepada warga di Desa Umanen, Kecamatan Atambua Barat,” kata Komandan Satuan Tugas Pengamanan Perbatasan … Baca Selengkapnya