Jowonews

Logo Jowonews Brown

Guru Harus Dorong Siswa Hasilkan Produk

SEMARANG, Jowonews.com – United States Agency for International Development (USAID) Prioritas melatih guru untuk mendorong siswa menghasilkan produk berkualitas seiring dengan pembelajaran. “Guru harus mendorong siswa untuk kreatif, salah satunya menghasilkan produk untuk pembelajaran,” kata Specialist Pengembangan LPTK USAID Prioritas Jawa Tengah Afifuddin di Semarang, Senin. Hal tersebut diungkapkannya di sela “Pelatihan Praktik yang Baik … Baca Selengkapnya

HIPMI Dorong Produk Lokal Masuk Toko Modern

YOGYAKARTA, Jowonews.com – Himpunan Pengusaha Muda Indonesia Daerah Istimewa Yogyakarta berharap pemerintah daerah dapat mendorong produk usaha kecil menengah masuk toko modern. “Kami mendukung produk-produk lokal dapat diprioritaskan masuk di toko modern,” kata ketua Himpunan Pengusaha Muda Indonesia (HIPMI) DIY Henry Ardianto di Yogyakarta, Sabtu. Menurut Henry, langkah tersebut perlu ditempuh sebagai upaya menghadapi Masyarakat … Baca Selengkapnya

Produk Ekspor Indonesia Akan Dipamerkan Di Osaka

OSAKA, Jowonews.com – Produk-produk Indonesia akan dipamerkan di Osaka, Jepang, pada Maret 2016 dalam rangka meningkatkan jumlah barang-barang yang akan diekspor ke negeri Sakura tersebut, kata Direktur Pusat Promosi Perdagangan Indonesia di Osaka, Hotmida Purba. “Kami saat ini sedang membicarakan tempat yang akan menjadi kegiatan tersebut, yaitu di pusat perbelanjaan Grand Osaka. Pada 27 November … Baca Selengkapnya

KKP Ajak Pengusaha Berinvestasi Rumput Laut

JAKARTA, Jowonews.com – Kementerian Kelautan dan Perikanan (KKP) mengajak para pengusaha berinvestasi mengembangkan rumput laut sebagai salah satu komoditas andalan sektor kelautan dan perikanan Indonesia. “Kami akan menaikkan anggaran budidaya hingga Rp330 miliar untuk tahun depan (2016) khusus untuk rumput laut,” kata Menteri Kelautan dan Perikanan Susi Pudjiastuti dalam jumpa pers di Jakarta, Jumat. Menurut … Baca Selengkapnya

Atasi Embargo Transfer Barca, Enrique Andalkan Produk La Masia

La masia Barcelona. (Foto : IST)

Barcelona, Jowonews.com – Pelatih Barcelona, Luis Enrique memberikan tantangan kepada para pemain muda Barcelona untuk memanfaatkan embargo transfer yang dialami klub. Barca mendapat larangan melakukan transfer dalam dua bursa karena melanggar aturan transfer pemain di bawah umur. Walaupun sudah melakukan banding hingga ke tingkat CAS, Barca tetap kalah. Alhasil, Barca tidak akan bisa melakukan transfer … Baca Selengkapnya