Jowonews

Logo Jowonews Brown

Temanggung Dorong Pembenih Ikan Dapat Sertifikat CPIB

TEMANGGUNG, Jowonews.com – Dinas Peternakan dan Perikanan Kabupaten Temanggung, Jawa Tengah, mendorong para pembenih ikan atau unit pembenihan rakyat (UPR) mendapat sertifikat cara pembenihan ikan yang baik (CPIB). “Kami terus berusaha agar sejumlah UPR di Temanggung mendapatkan sertifikat CPIB dengan mengusulkannya ke Kementerian Kelautan dan Perikanan (KKP),” kata Kepala Bidang Perikanan, Dinas Peternakan dan Perikanan … Baca Selengkapnya

Semua Elemen Harus Ubah Mental Tanpa Kecuali (2)

JAKARTA, Jowonews.com – Hasil survei internasional sering menunjukan bahwa dalam hal yang baik, angka untuk Indonesia cenderung rendah, tetapi dalam hal yang buruk semakin tinggi. Sebut saja data Tranparency International (TI) menunjukan persepsi tentang tingkat korupsi di sektor publik. Dari 177 negara dan dengan 177 skor, Indonesia berada di peringkat 114 dengan skor 32. Peringkat … Baca Selengkapnya

Menggelorakan Revolusi Mental (1)

JAKARTA, Jowonews.com – Penghancuran dan pembakaran sebuah papan berlangsung di hadapan para pejabat Provinsi Bali di Denpasar pada Sabtu (2/1). Aksi ini mengawali tekad dan semangat jajaran Pemerintah Provinsi Bali menapaki relung waktu di awal 2016 di Pulau Dewata yang saat itu ramai wisatawan untuk mengakhiri tahun 2015 dan menyongsong tahun baru. Inilah sebuah resolusi … Baca Selengkapnya

Perubahan Perusda BPR Hanya Legalitas

SEMARANG, Jowonews.com – Perubahan Perusahaan Daerah Badan Perkereditan Rakyat Badan Keredit Kecamatan (PD BPR BKK) dan Perusahaan Daerah Badan Kredit Rakyat (PD BKK) menjadi PT.BPR BKK dan PT.BKK diharapkan tidak hanya sekedar perubahan legalitas saja. Hal ini disampaikan oleh Anggota Komisi C Yahya Haryoko saat wawancara menjelang konsultasi dengan Otoritas Jasa Keuangan (OJK), Senin (21/12) … Baca Selengkapnya

Pemkab Sleman Sampaikan Kebijakan Melalui Pertunjukan Rakyat

SLEMAN, Jowonews.com – Pemerintah Kabupaten Sleman, Daerah Istimewa Yogyakarta memanfaatkan pertunjukan seni rakyat untuk mensosialisasikan beberapa kebijakan kepada masyarakat luas. “Kegiatan pertunjukan rakyat dilakukan dengan kerja sama dengan Kelompok Informasi Masyarakat (KIM) dan paguyuban seni yang ada di wilayah setempat,” kata Kepala Bagian Humas Setda Kabupaten Sleman Sri Winarti, Kamis. Menurut dia, beberapa kegiatan sosialisasi … Baca Selengkapnya

Mensos: PKH Diakui Bank Dunia Mampu Persempit Kesenjangan Sosial

JAKARTA, Jowonews.com – Bank Dunia dan Kementerian Keuangan (Kemkeu) mengakui Program Keluarga Harapan (PKH) mampu mempersempit jurang kesenjangan sosial dalam masyaratat. “PKH ini satu-satunya program yang bisa mempersempit kesenjangan menurut Bank Dunia dan Kementerian Keuangan,” kata Menteri Sosial (Mensos) Khofifah Indar Parawansa di sela-sela pembukaan Rapat Koordinasi Nasional (Rakornas) Tahap II 2015 di Jakarta, Rabu. … Baca Selengkapnya

Bupati Banyumas Tolak Beras Impor

BANYUMAS, Jowonews.com – Bupati Banyumas Achmad Husein menolak beras impor dari negara lain masuk wilayahnya karena Kabupaten Banyumas, Jawa Tengah, surplus beras. “Saya kan bawahan, kalau Gubernur Jateng bilang seperti itu (menolak beras impor), saya juga ikut. Kalau atasanya bilang A, bawahannya ‘ngomong’ Z, ya tidak seirama,” katanya di Desa Pegalongan, Kecamatan Patikraja, Banyumas, Kamis. … Baca Selengkapnya

Ganjar: Hormati Putusan PTUN Terkait Pabrik Semen Pati

SEMARANG, Jowonews.com – Gubernur Jawa Tengah Ganjar Pranowo meminta semua pihak menghormati apapun keputusan Pengadilan Tata Usaha Negara Semarang terkait gugatan penerbitan izin lingkungan atas rencana pembangunan pabrik semen di Kabupaten Pati. “Kalau yang menang rakyat ya tutuplah, tapi kalau yang menang perusahaan (PT Sahabat Mulia Sakti, red) mau bagaimana lagi, putusannya begitu, kalau mau … Baca Selengkapnya