Jowonews

Logo Jowonews Brown

Jelang Idul Kurban, Pasokan Sapi di Pasar Hewan Boyolali Turun

BOYOLALI, Jowonews.com – Pasokan ternak sapi di Pasar Hewan Sunggingan Kabupaten Boyolali, yang menjadi salah satu daerah sentra produksi di Jawa Tengah, menjelang Hari Idul Adha 2020, menurun dibandingkan sebelum masa pandemi virus corona atau COVID-19. Dari pantauan Antara, di Pasar Hewan Sunggingan Boyolali tercatat pasokan sapi pada hari pasaran ini, mencapai 700 ekor per … Baca Selengkapnya

Awas Cacing Hati ! Kenali Ciri-cirinya pada Organ Sapi

SEMARANG, Jowonews.com – Dinas Pertanian Kota Semarang menemukan setidaknya 12 ekor sapi yang merupakan hewan kurban di berbagai wilayah itu terindikasi penyakit cacing hati. “Kami menerjunkan tim untuk memeriksa daging hewan kurban yang disebar di seluruh kecamatan di Semarang,” kata Kepala Distan Kota Semarang WP Rusdiana di Semarang, Senin. Dari hasil pantauan timnya, kata dia, … Baca Selengkapnya

Pemprov Jateng Tambah Pasokan Daging Sapi

SEMARANG, Jowonews.com – Pemerintah Provinsi Jawa Tengah melalui Dinas Peternakan dan Kesehatan Hewan menambah pasokan daging sapi dari jumlah pasokan tiap bulan guna memenuhi kebutuhan masyarakat menjelang Lebaran 2016. “Kami akan menambah pasokan untuk Juni 2016 sebesar 35 persen dari pasokan rata-rata tiap bulan yakni 3.100 ton daging sapi atau 16 ribu ekor sapi menjadi … Baca Selengkapnya

Ketua MPR Ajak Para Peternak Sapi Jiwai Pancasila

BOYOLALI, Jowonews.com – Ketua Majelis Permusyawaratan Rakyat Zulkifli Hasan mengajak para peternak sapi yang tergabung Asosiasi Peternak Sapi Indonesia (Aspin) Boyolali agar menjiwai Pancasila sebagai dasar negara Indonesia. “Semua rakyat Indonesia harus menjiwai Pancasila termasuk anggota Aspin, jangan hidup yang aneh-aneh,” kata Zulkifli Hasan di sela kegiatan “Sosialisasi Empat Pilar MPR RI terhadap anggota Aspin … Baca Selengkapnya

Harga Daging Jelang Imlek Naik

SOLO, Jowonews.com – Harga beberapa kebutuhan pokok seperti daging sapi dan cabai merah besar di pasar tradisional di Kota Solo, Jawa Tengah menjelang Tahun Baru Imlek 2567 ini naik antara Rp3.000 hingga Rp5.000 per kilogram. Sumiatun (41) salah seorang pedagang di Pasar Kleco Solo, Jumat, mengatakan, kenaikan harga daging sapi di pasar tradisional ini, rata-rata … Baca Selengkapnya

DIY Minta Peternak Pertahankan Sapi Betina Putih

YOGYAKARTA, Jowonews.com – Dinas Pertanian Daerah Istimewa Yogyakarta meminta para peternak mempertahankan populasi sapi betina putih atau peranakan ongole dengan tidak memotong atau menjualnya karena berpengaruh terhadap produksi serta populasi sapi di daerah itu. “Untuk menjaga populasi, kami berharap jangan sampai ada sapi betina putih masuk rumah jagal atau dijual keluar,” kata Kepala Bidang Peternakan … Baca Selengkapnya

Sapi Impor Tidak Sampai Ke Bantul

BANTUL, Jowonews.com – Dinas Perindustrian, Perdagangan, dan Koperasi Kabupaten Bantul, Daerah Istimewa Yogyakarta, memastikan sapi yang dimpor pemerintah untuk mencukupi pasokan daging di kota besar tidak sampai ke kabupaten ini. “Di Bantul tidak ada sapi impor karena selama ini saya katakan kebutuhan sapi potong masih bisa dipasok dari peternak sekitar,” kata Kepala Dinas Perindustrian, Perdagangan, … Baca Selengkapnya

Konsumen Harus Jeli Pilih Daging !

GUNUNG KIDUL, Jowonews.com – Dinas Peternakan Kabupaten Gunung Kidul, Daerah Istimewa Yogyakarta, mengimbau kepada masyarakat untuk mengenali perbedaan daging babi dan sapi, serta lebih jeli dalam memilih daging. Kepala Dinas Peternakan Gunung Kidul Krisna Berlian di Gunung Kidul, Jumat, mengatakan bagi masyarakat yang masih ragu saat membeli daging sapi, dan takut bercampur daging babi, perlu … Baca Selengkapnya