Jowonews

Logo Jowonews Brown

Dokter Paksa Bakal Calon Ketua dan Wakil Walikota Istirahat

SEMARANG, Jowonews.com – Ketua Ikatan Dokter Indonesia (IDI) Kota semarang memaksa para Bakal Calon Walikota dan Wakil Walikota agar beristirahat lebih banyak.  Hal ini supaya calon memiliki kesiapan pada tahapan tes kesehatan rohani di Rumah Sakit Jiwa dr. Amino Gondo Hutomo pada hari kamis, (30/7/2015) besok. “Para bakal calon akan menjalani pemeriksaan besok di Rumah Sakit Jiwa … Baca Selengkapnya

KPU Serahkan Hasil Tes Kesehatan Ke Dokter

SEMARANG, Jowonews.com – Komisi Pemilihan Umum (KPU) Kota Semarang menyerahkan hasil  tes kesehatan bakal calon walikota dan wakil walikota kepada sembilan dokter yang tergabung dalam Ikatan Dokter Indonesia (IDI), Rabu (29/7). Ketua KPU Kota Semarang, Henry Wahyono mengungkapkan tidak akan ada intervensi dari pihak KPU kepada tim dokter dalam masalah hasil. “Pihak KPU tidak akan intervensi sama sekali ke pihak dokter, baik dokter … Baca Selengkapnya

Rekomendasi Marmo Tetap Sah, PKB Total Amankan Marmo-Zuber

SEMARANG, Jowonews.com – Langkah Dewan Syuro DPC Partai Kebangkitan Bangsa (PKB) Kota Semarang memecat Teguh Widodo tidak sah dan tidak benar. Sebab, Ketua Dewan Syuro tidak bisa memecat Ketua Dewan Tanfid DPC PKB. Hal itu disampaikan Sekretaris DPW PKB Jateng Sukirman, saat dihubungi Rabu (29/7). “Tidak bisa dan tidak sah pemecatan itu. Dewan Syuro DPC … Baca Selengkapnya

Melawan Lupa Raibnya Kasda Pemkot Semarang (Bag. 1)

Raibnya Uang Kasda, Membuat Pemkot Tekor RP 22 Miliar SEMARANG, Jowonews.com – Raibnya uang Kas Daerah (Kasda) Pemkot Semarang yang disimpan di BTPN ternyata menjadi temuan Badan Pemeriksa Keuangan (BPK) RI Perwakilan Jateng. Dari hasil pemeriksaan BPK RI, akibat kejadian itu Pemkot Semarang mengalami ketekoran minimal Rp 22 M. Hal itu diungkapkan BPK RI dalam … Baca Selengkapnya

Kali Meluap, Komplek Pendopo Kabupaten Kendal Terendam

Ilustrasi Banjir

Kendal, Jowonews.com – Hujan deras yang mengguyur Kendal semalam menyebabkan Kali Kendal meluap. Sungai yang membelah kota ini tidak mampu menampung debit air yang cukup besar. Akibatnya empat kelurahan terendam air, yakni Kelurahan Pekauman, Patukangan, Ngilir, dan Balok, Kecamatan Kendal Kota. Air merendam rumah warga dengan ketinggain bervariasi antara 30-50 cm. Selain merendam rumah warga, … Baca Selengkapnya