Jowonews

Logo Jowonews Brown

Proyek Jalan Jolotundo, Pemkot Siap Tempuh Jalan Konsinyasi

Kondisi Jalan Jolotundo yang masih terkendala adanya satu lahan yang belum mau menerima pembebasan. Pemkot Semarang akan menempuh langkah konsinyasi untuk menyelesaikan persoalan ini.

SEMARANG, Jowonews.com – Pemkot Semarang akan bertindak tegas terkait persoalan pembebasan satu lahan di jalur Jolotundo. Rencanya, pemkot akan menempuh langkah konsinyasi untuk menyelesaikan persoalan tersebut. Wali Kota Semarang Hendrar Prihadi mengatakan, langkah konsinyasi itu akan diambil, jika hingga akhir Desember, belum ada kesepakatan harga antara pemilik tanah dan tim Panitia Pengadaan Tanah (P2T) Kota … Baca Selengkapnya

Presiden Datang, Pasar Johar Disterilkan

Semarang, Jowonews.com – Petugas gabungan Satpol PP Kota Semarang dan kepolisian, Senin (1/12), menggelar razia di sekitar Pasar Johar. 11 pria yang diduga preman dan pengamen di sekitar lokasi itu diangkut oleh petugas. Kapolsek Semarang Tengah Kompol Hendri Yulianto mengatakan razia ini dilaksanakan menjelang kunjungan Presiden Joko Widodo ke Semarang pada Selasa (2/12). “Disterilisasi menyambut … Baca Selengkapnya

Siswa SD Kaligawe Tewas Tenggelam di Polder Muktiharjo

jenazah Hadi Arya Loga yang tewas tenggelam dibawa pulang ke rumahnya di Rusun Kaligawe Blok C Semarang

Semarang, Jowonews.com – Hadi Arya Loga (10) siswa kelas 3 SDN Kaligawe Semarang tewas tenggelam di kolam retensi Muktiharjo Kidul. Warga rusun Kaligawe Semarang itu diduga tenggelam karena tidak bisa berenang. Kejadian itu bermula ketika korban dan teman-teman sebayanya bermain di sekitar kolam retensi yang masih dalam proses pembangunan itu. Salah seorang pekerja proyek Kolam … Baca Selengkapnya

Peringatan, Wajib Pajak Restoran dan Hiburan Bisa Disanksi Penutupan Usaha

Ilustrasi Bayar Pajak

SEMARANG, Jowonews.com – Pengusaha hiburan dan restoran di Kota Semarang terancam sanksi penutupan dan pencabutan ijin usaha. Apabila diketahui tidak bersedia melaksanakan sistem elektronik pembayaran pajak (e tax). Bahkan bisa dilaporkan kepada pihak berwajib kepolisian dan kejaksaaan. Aturan tersebut tertuang dalam Peraturan Wali (Perwal) Kota Semarang Nomor 33 Tahun 2014, tentang Pembayaran dan Pelaporan Pajak … Baca Selengkapnya

Dewan Desak Pemkot Semarang Kembangkan Sektor Maritim

Agung Budi Margono Wakil Ketua DPRD Kota Semarang

Semarang, Jowonews.com – Dewan Perwakilan Rakyat Daerah (DPRD) Kota Semarang mendesak pemerintah kota (pemkot) mengembangkan sektor maritim. Peluang tersebut terbuka lebar, dengan adanya visi pemerintah pusat tentang rencana program kemaritiman. Wakil Ketua DPRD Kota Semarang Agung Budi Margono mengatakan, pemkot harus bisa menangkap peluang dari visi pemerintah pusat yang mewacanakan rencana program kemaritiman. Kota Semarang … Baca Selengkapnya

Kawasan Bojongsalaman Cocok untuk Kuliner

SEMARANG, Jowonews.com – Kelurahan Bojongsalaman Kecamatan Semarang Barat, Kota Semarang, memiliki kondisi fisik dan lingkungan yang sudah tertata dengan baik. Apalagi kawasan ini juga lokasinya sangat strategis. Tapi sayang, kawasan ini belum digarap potensinya secara maksimal. Menurut Wali Kota Semarang Hendrar Prihadi, Kelurahan Bojongsalaman ini kondisi sudah jauh berbeda dari beberapa tahun sebelumnya. Kondisinya saat … Baca Selengkapnya

Seorang Pemuda Nekat Membunuh Gara-gara Cemburu

Semarang, Jowonews.com – Sandy Putrayanda, pemuda berusia 18 tahun warga Gedungbatu, Ngemplak Simongan, Semarang Barat nekat menganiaya hingga tewas KAW (16). Sandy diduga terbakar api cemburu saat melakukan perbuatannya itu. Saat gelar di Polrestabes Semarang, Rabu (19/11), tersangka mengaku cemburu terhadap warga Jalan Talangsari, Gajahmungkur, Semarang itu karena sering menelepon pacarnya. “Pacar saya dulu pacaran … Baca Selengkapnya

Walhi Protes Penebangan Pohon Peneduh

Logo Walhi

Semarang, Jowonews.com – Wahana Lingkungan Hidup Indonesia (Walhi) Jawa Tengah menyatakan kesal atas tindakan Pemerintah Kota (Pemkot) Semarang menebangi pohon peneduh di pinggi-pinggir jalan. Penebangan untuk proyek pembangunan trotoar itu dinilai membuat kota ini jadi semakin panas dan gersang. Manajer Program Walhi Jateng Arief Zayyin mengatakan, Kota Semarang masih kekurangan pohon, tapi malah ditebangi. Pembangunan … Baca Selengkapnya