Jowonews

Logo Jowonews Brown

Sindoro Semburkan Asap Sulfatara Setinggi 300 Meter

TEMANGGUNG, Jowonews.com – Gunung Sindoro di Kabupaten Temanggung, Jawa Tengah menyemburkan asap sulfatara setinggi 300 meter yang merupakan kepulan asap tertinggi dalam empat tahun terakhir, kata petugas Pos Pengamatan Gunung Sumbing-Sindoro, Mulyono. “Kepulan asap sulfatara bercampur uap air setinggi 3.000 meter dari puncak kawah tersebut terjadi pada Rabu (24/2),” ungkapnya di Temanggung, Kamis. Ia menuturkan … Baca Selengkapnya

Menunggu Zonasi Situs Liyangan Untuk Pengembangan Pariwisata

TEMANGGUNG, Jowonews.com – Temuan bangunan atau benda-benda bersejarah di kompleks Situs Liyangan di lereng Gunung Sindoro, Desa Purbosari, Kabupaten Temanggung, Jawa Tengah, terus bertambah baik saat ekskavasi maupun secara tidak sengaja ditemukan oleh para penambang. Meskipun Balai Arkeologi Yogyakarta maupun Balai Pelestarian Cagar Budaya (BPCB) Jawa Tengah tidak melakukan ekskavasi pada Desember 2015, sejumlah penambang … Baca Selengkapnya

Sekitar 231,5 Hektare Hutan Gunung Sindoro Dilalap Api

Wonosobo, Jowonews.com – Sekitar 231,5 hektare hutan Gunung Sindoro di perbatasan Kabupaten Wonosobo dengan Kabupaten Temanggung, Jawa Tengah, hangus terbakar. Asisten Perhutani Bagian Kesatuan Pemangku Hutan (BKPH) Wonosobo, Cahyono di Wonosobo, Rabu, mengatakan kebakaran tersebut menghanguskan kawasan hutan di Resor Pemangku Hutan (RPH) Sigedang di petak 16e, 16i, dan petak 18c serta RPH Anggrunggondok di … Baca Selengkapnya

Hutan Gunung Sindoro Kembali Terbakar

Wonosobo, Jowonews.com – Kawasan Hutan Gunung Sindoro di perbatasan Kabupaten Wonosobo dengan Kabupaten Temanggung, Jawa Tengah, Selasa petang, terbakar. Asisten Perhutani Bagian Kesatuan Pemangku Hutan (BKPH) Wonosobo, KPH Kedu Utara, Cahyono di Wonosobo, mengatakan kawasan hutan yang terbakar di Petak 18 wilayah Resor Pemangku Hutan Sigedang. Kawasan hutan yang terbakar tersebut berbatasan dengan BKPH Temanggung. Cahyono … Baca Selengkapnya

SAR Tambah Tim Cari Korban Hilang Gunung Sindoro

TEMANGGUNG, Jowonews.com – Tim SAR gabungan menambah personel hingga dua kali lipat menjadi sekitar 250 orang untuk mencari pendaki tersesat dari Universitas Islam Negeri Sunan Kalijaga Yogyakarta Zaenuri Ahmad (20) di Gunung Sindoro, Kabupaten Temanggung, Jawa Tengah. Menurut Kasi Operasional Basarnas Kantor SAR Semarang Tri Joko Priyono di Temanggung, Selasa, mengatakan pada pencarian hari kelima … Baca Selengkapnya