Jowonews

Logo Jowonews Brown

Banjir Solo: Seribu Warga Ngungsi, Tak Ada Korban Jiwa

Ilustrasi Banjir

Solo, Jowonews.com – Banjir yang melanda kawasan Solo membuat Wali Kota Surakarta F.X Hadi Rudyatmo langsung meninjau ke lokasi banjir di Banyuanyar, Solo. Ratusan warga mulai gotong royong membersihkan rumah dan jalan dari sisa-sisa lumpur. Selain itu, dapur umum juga telah disiapkan untuk mereka yang kerja bakti dan membantu warga akibat banjir.  Rudy mengatakan pihaknya sudah memerintakan untuk … Baca Selengkapnya

Ribuan Rumah di Solo dan Jogja Terendam Banjir

Solo, Jowonews.com – Hujan deras yang berlangsung lebih dari empat jam pada Rabu (22/4) di sekitar Gunung Merapi sisi timurdan selatan telah menyebabkan sungai-sungai meluap. Kali Pepe anak Sungai Bengawan Solo meluap sehingga menimbulkan banjir di daerah Boyolali, Sukoharjo dan Kota Solo. Sedangkan disisi selatan, tiga sungai meluap sekaligus yaitu Kali Code, Kali Gajah Wong dan … Baca Selengkapnya

Pemkot Solo Datangkan Lokomotif Uap dari Ambarawa

Kereta api Jaladara. (Foto: kereta api)

Surakarta, Jowonews.com – Pihak Pemerintah Kota Surakarta mendatangkan satu lokomotif uap lagi dari Ambarawa untuk digunakan sebagai cadangan lokomotif uap Kereta Api Jaladara yang mulai dioperasikan. Lokomotif uap Jaladara dapat membawa maksimal 80 penumpang dengan biaya Rp 3.250.000. Biaya ini dipergunakan untuk membiayai bahan bakar berupa lima meter kubik kayu jati dan tiga masinis serta … Baca Selengkapnya

Juni, Pembangunan Viaduk Gilingan Solo Direalisasikan

Surakarta, Jowonews.com – Walikota Surakarta, FX Hadi Rudyatmo, bertekad segera membangun viaduk di kawasan Gilingan, Banjarsari.  Rancang bangun pelebaran viaduk biar tak mengganggu pemukiman, berubah dari perencanaan. Semula, lebar jalan dibawah lintasan KA selebar 32 meter. Namun, menurut Rudy, panggilan akrab wali kota, lebar jalan cukup 12 meter saja. Sementara, Pemerintah Pusat mengucurkan dana sebesar … Baca Selengkapnya

Pemkot Solo Didorong Hasilkan Tenaga Kerja Handal

Solo, Jowonews.com – Persaingan tenaga kerja akan semakin meningkat menjelang pemberlakuan pasar bebas Asia Tenggara yang dikenal dengan sebutan Masyarakat Ekonomi Asean (MEA) pada akhir 2015 mendatang. Disepakatinya MEA tersebut secara tidak langsung dapat menjadi ancaman serta peluang bagi tenaga kerja di Indonesia tak terkecuali di Kota Surakarta. Dalam rangka itu, pemerintah kota (pemkot) dituntut … Baca Selengkapnya

Koalisi Solo Bersama Dideklarasikan, Enam Partai Siap Menang Pilkada

Deklarasi Koalisi Solo Bersatu

Surakarta, Jowonews.com —  Deklarasi koalisi enam partai politik (parpol) yang menyebut dirinya Koalisi Solo Bersama (KSB) akhirnya terwujud. Deklarasi KSB tersebut digelar di sebuah restoran di kawasan Jajar, Laweyan, Solo, Selasa (31/3/2015). Sebagaiman diketahui, enam partai yang mendeklarasikan koalisi tersebut yakni Partai Keadilan Sejahtera (PKS), Partai Amanat Nasional (PAN),  Partai Demokrat, Partai Golongan Karya, Partai … Baca Selengkapnya

Solo dan Sukoharjo Gagal Konfercab PDIP

PDIP

SEMARANG, Jowonews.com – Sebanyak 33 dari 35 Dewan Pimpinan Cabang (DPC) PDIP melaksanakan Konferensi Anak Cabang (Konfercab) di Kantor Dewan Pimpinan Daerah (DPD) PDIP di Panti Marhaens. Dua DPC absen dan terpaksa menyusul melaksanakan Konfercab. Meski diberi kesempatan menyusul, kedua DPC yang belum melakukan Konfercab di deadline sebelum 14 Maret. Ketua DPD PDIP Jateng Heru … Baca Selengkapnya

Disorot, Bahas Pilwalkot di Ruang Komisi 

  SOLO, Jowonews.com – Berkumpulnya lima petinggi  partai   PKS, PAN, Demokrat, Golkar, Gerindra di ruang komisi  II, DPRD Solo  bahas soal koalisi besar non PDIP jelang Pemilihan Walikota ( Pilwalkot) mendapat sorotan.   Menariknya, hal ini justru disikapi dingin PDIP Solo. Meski begitu, beberapa anggota Dewan  ada yang mensikapi  sinis kumpul-kumpulnya beberapa petinggi partai  yang … Baca Selengkapnya