Tag: Universitas Tidar
-
Universitas Tidar Magelang Peringati Pradies Natalis ke-45 dengan Menanam Pohon dan Peluncuran Pusat Studi Lingkungan
MAGELANG – Dalam rangka memperingati pradies natalis ke-45, Universitas Tidar (Untidar) Magelang menggelar acara penanaman ratusan pohon dengan tema “sedekah bumi langit” di sekitar Kampus Bandongan, Kabupaten Magelang. Rektor Untidar, Sugiyarto, menjelaskan bahwa pohon yang ditanam merupakan jenis buah-buahan. “Penanaman pohon buah-buahan merupakan bagian dari tanggung jawab kita sebagai anggota ekosistem Magelang. Melalui kegiatan ini,…