Sultan Trenggono, Raja Demak yang Berhasil Menghancurkan Portugis
Sultan Trenggono ialah salah satu pemimpin Kerajaan Demak yang berhasil membawa Demak ke masa kejayaan. Sultan Trenggono mempunyai beberapa pencapaian, sampai berhasil melumpuhkan Portugis karena kecerdikan taktiknya. Kerajaan Demak ialah kerajaan Islam pertama di Jawa yang didirikan pada tahun 1478 M. Pada awal pemerintahannya, Kerajaan Demak telah dipimpin oleh Raden Patah lalu digantikan oleh Adipati … Baca Selengkapnya