Jowonews

Logo Jowonews Brown

Tiga Calhaj Tertunda Berangkat Gara-gara Visa Belum Jadi

BOYOLALI, Jowonews.com – Tiga calon haji asal Kota Solo yang tergabung Kloter 16 Embarkasi Surakarta, Senin (15/8) tertunda keberangkatannya ke Tanah Suci karena visa mereka belum jadi. Menurut Petugas Tim Pemantau Haji Indonesia Kota Surakarta, Sofyan Hadi, ada tiga calon jamaah asal Kota Solo yang tergabung kloter 16 yang tertunda keberangakatannya karena mereka belum memegang … Baca Selengkapnya

Pengembang Lahan Dibawah 1 Hektar Dikeluhkan

SEMARANG, Jowonews.com – Real Estate Indonesia (REI) Jawa Tengah merisaukan keberadaan pengembang kecil atau biasa disebut pengembang gurem yang memiliki lahan membangun kompleks perumahan dibawah satu hektare. “Dulu peraturannya pengembang harus memiliki lahan minimal 1 hektar tetapi kenyataannya sekarang masih ada pengembang yang lahannya tidak sampai 1 hektare,” kata Wakil Ketua REI Jawa Tengah Bidang … Baca Selengkapnya

MU Tundukkan Bournemouth, Ibra Cetak Gol Debut

LONDON, Jowonews.com – Manchester United memperoleh kemenangan meyakinkan ketika menjalani laga perdana Premier League musim ini menghadapiBournemouth, Minggu (16/8). Laga ini merupakan debut Jose Mourinho di liga sejak ditunjuk sebagai pelatih The Red Devils. Juan Mata yang mendapat kesempatan sebagai starter dalam laga ini membuka kebuntuan pada menit 40. Di babak kedua pada menit 59,Wayne … Baca Selengkapnya

Liverpool Tumbangkan Arsenal di Emirates Stadium

LONDON, Jowonews.com – Laga besar di pekan perdana Premier League 2016/17 langsung menghadirkan drama menegangkan. Arsenal harus mengakui keunggulan Liverpool dengan skor 3-4 dalam partai yang dihelat di Emirates Stadium, Minggu (14/8). Usai kebobolan lewat gol Theo Walcott, Liverpool bangkit dan berbalik unggul 4-1 lewat sumbangan dua gol Philippe Coutinho serta masing-masing satu gol dari … Baca Selengkapnya

Greysa/Nitya Tantang Pasangan Cina di Perempat Final Olimpiade

RIO, Jowonews.com – Pasangan ganda putri Indonesia Greysia Polii/Nitya Krishinda Maheswari langsung mendapat tantangan berat pada babak perempat final bulu tangkis Olimpiade ke-31 di Rio de Janeiro, Brazil, karena harus berhadapan dengan pasangan kuat China Tang Yuanting/Yu Yang. Pasangan China peringkat dua dunia tersebut menjadi runner up penyisihan grup D sehingga berada pada pot kedua … Baca Selengkapnya

Polda Jateng Diminta Telusuri Korupsi di Demak

SEMARANG, Jowonews.com – Polda Jateng diminta menelusuri dugaan tindak pidana korupsi dalam berbagai proyek yang dibiayai dana APBD hingga APBN. Ketua LSM Garansi Demak Absul Somad di Semarang, Minggu, mengatakan dugaan tindak korupsi terhadap berbagai proyek infrastruktur di Kabupaten Demak tersebut terjadi dalam kurun waktu lima tahun terakhir. “Sejak lima tahun lalu kami sudah pernah … Baca Selengkapnya

Peringati HUT Jateng, PNS Gunakan Pakaian Adat Jawa

SEMARANG, Jowonews.com – Seluruh pegawai negeri sipil yang mengikuti upacara peringatan Hari Ulang Tahun Ke-66 Provinsi Jawa Tengah terlihat mengenakan pakaian adat Jawa lengkap. Upacara peringatan HUT Ke-66 Provinsi Jateng dilaksanakan di Lapangan Pancasila Simpang Lima Semarang, Senin, dengan inspektur upacara Gubernur Jawa Tengah Ganjar Pranowo. Kepala Biro Humas Setda Provinsi Jawa Tengah Sinoeng N … Baca Selengkapnya