Jowonews

Logo Jowonews Brown

Dipercaya Mainkan Peran Messi, Dybala Merendah

ITALIA, Jowonews.com – Penampilan penyerang Juventus Paulo Dybala kian moncer. Ketajamannya merobek gawang lawan dan menjadi andalan Juventus seleas kepergian Tevez menjadikan Dybala menjadi sorotan dunia sepakbola. Nama pemain asal Argentina ini bahkan banyak yang menyamakan dengan Lionel Messi, bintang Tanggo lainnya. Postur badannya yang pendek yang lincah seolah penggemar sepakbola disuguhkan “The Next Messi”. … Baca Selengkapnya

KPI Daerah Berpotensi Digabung dalam SKPD

JAKARTA, Jowonews.com – Komisi Penyiaran Indonesia (KPI) menggelar rapat pimpinan (rapim) guna membahas tiga isu strategis dalam penguatan kelembagaan dan mengawal penyelenggaraan penyiaran di tanah air. ketiga isu tersebut diantaranya pembahasan revisi UU penyiaran, penguatan KPI pusat dan daerah, serta pengawasan penyiaran pilkada serentak. “Isu penguatan kelembagaan KPI Pusat dan KPI daerah ini menjadi bahasan … Baca Selengkapnya

Elektabilitas Anies – Sandiaga Kejar Ahok – Djarot

JAKARTA, Jowonews.com – Pasangan calon gubernur dan wakil gubernur DKI Jakarta, Anies Baswedan – Sandiaga S Uno membayangi pasangan petahana, Basuki Tjahja Purnama – Djarot Saiful Hidayat dalam elektabilitas hasil survei lembaga penelitian Populi Center. Dimana tingkat keterpilihan (elektabilitas) Anies – Sandiaga sebesar 23,5%. Sedangkan Ahok – Djarot masih memimpin dengan 45,5%, dan pasangan Agus … Baca Selengkapnya

Ogah Mundur, Ruhut Maunya Dipecat

JAKARTA, Jowonews.com – Politisi Partai Demokrat Ruhut Sitompul menyatakan enggan berinisiatif mengundurkan diri dari Partai Demokrat karena perbedaan sikap politik di dalam Pilkada DKI Jakarta 2017. “Jangan suruh aku mundur, tapi pecat aku, maka aku akan menjadi tokoh independen,” kata Ruhut seusai menghadiri pengumuman survei lembaga penelitian Populi Center, di Jakarta, Kamis (6/10). Ruhut Sitompul … Baca Selengkapnya

Kasatlantas Se-Jateng Ditantang Untuk Anti Pungli

SEMARANG, Jowonews.com – Seluruh Kepala Satuan Lalu Lintas di 35 Polres di Jawa Tengah ditantang untuk tidak meminta pungutan liar (pungli). Hal itu khusus untuk pelayanan di Samsat maupun di layanan SIM yang rawan akan tindak pungli. Tantangan ini juga seiring dengan terjadinya pungli di di kantor Sistem Administrasi Manunggal Satu Atap Kota Magelang yang … Baca Selengkapnya

Kagumi Borobudur, Thailand Sulit Akses Penerbangan ke Jawa Tengah

MAGELANG, Jowonews.com – Putri Kerajaan Thailand, H.R.H Princess Maha Chakri Sirindhorn dijadwalkan akan melakukan kunjungan resmi kenegaraan di Indonesia dan secara khusus mengunjungi Objek Wisata Candi Borobudur, Kabupaten Magelang. Berdasarkan keterangan dari Kedutaan Besar Thailand untuk Indonesia, yang dijadwalkan berkunjung ke Indonesia adalah H.R.H Princess Maha Chakri Sirindhorn. Sebelumnya dilakukan pertemuan antara Duta Besar Thailand … Baca Selengkapnya

Dibangun Masjid Raya, THR Sriwedari Bakal Tinggal Kenangan

SOLO, Jowonews.com – Taman Hiburan Rakyat (THR) Sriwedari Solo yang dulu sangat melegenda dengan hiburan-hiburan untuk masyarakat kedepan bakal tinggal kenangan. Pasalnya Pemkot Surakarta akan menjadikan lokasi THR Sriwedari menjadi masjid raya, lantaran letaknya yang berada di “jantung” Kota Solo. Hal itu seiring dengan wacana Pemkot Surakarta yang akan melakukan penggabungan THR Sriwedari dengan Taman … Baca Selengkapnya

UNS Kembangkan Penimbang Kendaraan Berbasis Optik

SOLO, Jowonews.com – Universitas Sebelas Maret (UNS) Solo, Jawa Tengah, mengembangkan alat penimbang tonase kendaraan berbasis sensor fiber optik untuk peningkatan pelayanan kepada masyarakat. “Dan sekarang juga tengah mencari investor untuk melakukan kerja sama memproduksi alat tersebut secara massal,” kata dosen Fakultas MIPA UNS Ahmad Marzuki di Solo, Kamis. Alat tersebut dikembangkan oleh Ahmad Marzuki … Baca Selengkapnya