Jowonews

Logo Jowonews Brown

Sevilla Laporkan MU ke UEFA Persoalan Tiket

SEVILLA, Jowonews.com — Sevilla akan melaporkan Manchester United ke badan sepak bola Eropa UEFA karena tidak menawarkan tiket dalam jumlah yang cukup kepada para penggemar untuk pertandingan leg kedua 16 besar Liga Champions di Old Trafford, kata klub Spanyol itu dalam pernyataannya. Kedua klub itu telah terlibat perang harga tiket yang berpuncak ketika United menginformasikan … Baca Selengkapnya

Deteksi Dini Kanker Paru Kini Bisa Lewat Napas

DEPOK, Jowonews.com — Doktor Biomedik dari Fakultas Kedokteran Universitas Indonesia (FKUI) Dr.dr.Achmad Hudoyo, Sp.P(K), menciptakan sebuah inovasi deteksi dini kanker paru dengan menggunakan balon karet. Ia mendapatkan inspirasi dari penelitian tentang kemampuan anjing dalam melacak keberadaan kanker paru di dalam tubuh seseorang. “Anjing pelacak yang sudah terlatih, dapat membedakan napas pasien yang menderita kanker paru … Baca Selengkapnya

TNI Diperkuat Enam Pesawat Buatan Anak Negeri

BANDUNG, Jowonews.com — Tentara Nasional Indonesia (TNI) menerima enam unit pesawat baru dari PT. Dirgantara Indonesia (PTDI) yang diserahkan oleh Direktur Utama PTDI Elfien Goentoro kepada Kepala Badan Sarana Pertahanan (Kabaranahan) Kementerian Pertahanan Republik Indonesia (Kemhan RI) Laksda TNI Agus Setiadji. Selanjutnya, Kabaranahan Kemhan RI menyerahkan enam unit pesawat baru tersebut kepada TNI, yang diterima … Baca Selengkapnya

Pakar ITB: BSSN Jangan Salah Ambil Wewenang

JAKARTA, Jowonews.com — Badan Siber dan Sandi Negara (BSSN) diharapkan ke depan tidak salah kaprah dalam menjalankan tugas dan mengambilalih wewenang khususnya dari institusi lain yang telah ada sebelumnya. Pakar Keamanan Siber dari ITB Kun Arief Cahyantoro mengatakan BSSN menjadi perhatian publik dalam beberapa waktu terakhir, terutama setelah pelantikan Djoko Setiadi sebagai Kepala BSSN. “BSSN … Baca Selengkapnya

Kader PKB Diminta Naikkan Elektabilitas Ida Fauziyah

SEMARANG, Jowonews.com — Seluruh kader dan jajaran kultural Partai Kebangkitan Bangsa diinstruksikan untuk terus meningkatkan elektabilitas bakal calon wakil gubernur Ida Fauziyah, pendamping Sudirman Said pada Pilkada Jawa Tengah 2018. “Saya telah menginstruksikan jajaran kultural partai agar elektabilitas Ida Fauziyah terus naik,” kata Ketua DPW PKB Jawa Tengah Yusuf Chludori di Semarang, Rabu (10/1). Terkait … Baca Selengkapnya

Putra-Putri Mbah Maimoen Kompak Dukung Ganjar

SEMARANG, Jowonews.com — Seluruh putra dan putri ulama karismatik Nahdlatul Ulama Kiai Haji Maimoen Zubaer kompak mendukung pasangan Ganjar Pranoso dan Taj Yasin Maimoen (Gus Yusuf) pada Pemilihan Gubernur dan Wakil Gubernur Jawa Tengah 2018. “Berita bahwa adik saya (Ahmad Wafi Maimoen, red.) mendukung Sudirman Said itu 100 persen salah, Wafi bahkan tidak datang pada … Baca Selengkapnya

Polres Surakarta Amankan Belasan PSK dan Mucikari

SOLO, Jowonews.com — Kepolisian Resor Kota Surakarta berhasil mengamankan 12 perempuan pekerja seks dan mucikari dalam operasi pemberantasan penyakit masyarakat (Pekat) di sebuah hotel kawasan Kampung Madyotaman Kelurahan Punggawan Kecamatan Banjarsari Solo. Menurut Kepala Polres Kota Surakarta, Kombes Pol Ribut Hari Wibowo, di Solo, Kamis, mengatakan, pada perasi pekat tersebut diamankan 12 orang yang terdiri … Baca Selengkapnya

Realisasi PAD Batang dari Parkir Capai 100 Persen

BATANG, Jowonews.com — Realisasi pajak pendapatan asli daerah sektor perpakiran Kabupaten Batang, Jawa Tengah, pada 2017 sebesar Rp450 juta atau mencapai 100 persen dari target yang ditetapkan. Kepala Dinas Perhubungan Kabupaten Batang, Wahyu Budi Santosa mengatakan bahwa pencapaian target PAD parkir sebesar Rp450 juta lebih tinggi dibanding target PAD tahun sebelumnya Rp320 juta. “Alhamdulillah PAD … Baca Selengkapnya