Jowonews

Logo Jowonews Brown

Pengelola PRPP Lakukan Evaluasi Seluruh Wahana Permainan

SEMARANG, Jowonews.com – Pengelola Pekan Raya Promosi Pembangunan (PRPP) Jawa Tengah melakukan evaluasi terhadap seluruh wahana permainan pascaterjatuhnya seorang perempuan dari Bianglala yang ada pada gelaran “Jateng Fair 2018”. “Hari ini kami lakukan pengecekan wahana permainan,” kata Direktur PRPP Jawa Tengah Titah Listiyorini di Semarang, Minggu (2/9/2018). Khusus untuk wahana permainan Bianglala, pengelola menghentikan sementara … Baca Selengkapnya

KAI: Minat Terhadap Rute Baru KA Wijayakusuma Tinggi

BANYUMAS, Jowonews.com – Minat masyarakat terhadap rute baru Kereta Api Wijayakusuma, yang diresmikan pada 1 September 2018 tergolong tinggi, kata Manajer Humas PT Kereta Api Indonesia Daerah Operasi 5 Purwokerto Supriyanto. “KA Wijayakusuma yang semula melayani rute Cilacap-Yogyakarta-Solo PP (pergi pulang), sejak hari Sabtu (1/9) kemarin diperpanjang hingga Banyuwangi, Jawa Timur. Dari pantauan kami, minat … Baca Selengkapnya

Polisi Tutup Sementara Bianglala di Jateng Fair 2018

SEMARANG, Jowonews.com – Kepolisian menutup sementara wahana permainan bianglala yang ada di Jateng Fair 2018 pascainsiden terjatuhnya seorang perempuan pada Sabtu (1/9) malam. “Kami telah memasang garis polisi pada wahana permainan bianglala, sementara kami minta untuk tidak dipakai lagi demi memberi keamanan kepada pengunjung dan masyarakat,” kata Kepala Kepolisian Sektor Semarang Barat Kompol Donny Eko … Baca Selengkapnya

Kepulangan Empat Jamaah Haji Surakarta Tertunda

SURAKARTA, Jowonews.com – Sebanyak empat orang haji asal Debarkasi Surakarta ,Jawa Tengah tercatat tertunda kepulangan bersama kloternya ke Tanah Air, karena sakit, dan masih menjalani perawatan intensif di Rumah Sakit Arab Saudi (RSAS) di Mekkah. Kepala Sub Bagian Humas Panitia Penyelenggara Ibadah Haji (PPIH) Debarkasi Surakarta, Afief Mundzir, di Donohudan Boyolali, Minggu, mengatakan, haji Debarkasi … Baca Selengkapnya

Petani di Lereng Sumbing Pertahankan Kemurnian Tembakau

TEMANGGUNG, Jowonews.com – Para petani di lereng Gunung Sumbing, di Dusun Lamuk Legok, Desa Legoksari, Kabupaten Temanggung, Jawa Tengah, mempertahankan kemurnian tembakau Temanggung meskipun hasil panen tahun ini mengalami penurunan. Kepala Desa Legoksari, Kecamatan Tlogomulyo, Subakir, di Temanggung, Minggu (2/9/2018) mengatakan para petani tidak mau mencampur dengan tembakau dari luar daerah meskipun hasil panennya tidak … Baca Selengkapnya

Masyarakat Jangan Sikapi Berlebihan Terkait Jalan Sehat Umat Islam di Solo

SOLO, Jowonews.com – Dewan Perwakilan Rakyat RI menyatakan masyarakat jangan menyikapi berlebihan terkait kegiatan Jalan Sehat Umat Islam pada 9 September 2018 yang dilakukan sekelompok orang di Kota Solo. “Negara ini negara hukum, ikuti aturan main dan aturan hukum. Ketika pihak KPU dan Bawaslu menyatakan bahwa ini bukan kampanye maka harus dihormati keputusan tersebut,” kata … Baca Selengkapnya

Pabrik Popok Bayi di Kota Semarang Ludes Terbakar

SEMARANG, Jowonews.com – Pabrik popok bayi sekali pakai merek Fluffy dan Mamamia di Kawasan Industri Candi Blok G, Jalan Gatot Subroto, Ngaliyan, Kota Semarang, Minggu malam, ludes terbakar. Kebakaran pabrik milik PT Aman Indah Makmur tersebut terjadi mulai pukul 18.30 WIB. Api diketahui pertama kali muncul dari bagian belakang pabrik dan diduga akibat korsleting listrik … Baca Selengkapnya

Barca Lumat Huesca dengan Skor Telak 8-2

BARCELONA, Jowonews.com –  Total 10 gol tercipta di pertandingan Barcelona vs Huesca. Sang juara bertahan, Barcelona, melumat tamunya dengan skor telak 8-2. Menjamu Huesca di Camp Nou, Minggu (2/9/2018) malam WIB di lanjutan La Liga, baru tiga menit berjalan, Barcelona sudah kebobolan. Umpan silang Samuel Longo dari kanan disambar Juan Hernandez dengan sundulan di tiang … Baca Selengkapnya